Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/7165
Title: IMPLEMENTASI RANGKAIAN PENYEARAH UNTUK PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN ( PLTA )
Authors: Nur, Muhammad
Keywords: Pembangkit listrik tenaga angin;Solar Charger Controler;Inverter
Issue Date: Mar-2019
Abstract: Pada inverter tegangan DC yang dihasilkan oleh sholar charger controler akan diubah menjadi tegangan AC dan dapat langsung digunakan kebeban. Tetapi tidak bisa tersambung langsung oleh tegangan yang dihasilkan PLN karena jenis inverter yang digunakan adalah type off grid yang tidak bisa terhubung langsung kebeban PLN. Menentukan arus pada penyearah pembangkit listrik tenaga angin adalah dengan mengukur tegangan V pada bagian masukan dan keluaran menggunakan multimeter. Kemudian pengukuran arus A pada penyearah adalah dengan cara mengukur induksi pada kabel fhasa masukan dan keluaran menggunakan tang ampere. Tegangan rata-rata yang dihasilkan generator DC pada PLTA tidak terlalu besar yaitu 5,2 volt dan arusnya sebesar 2,3 Ampere sehingga pada saat melewati sholar charger controler untuk pengecasan baterai terlalu lama dan belum efisien perlu penambahan gearbox dan rangkaian penaik tegangan sehingga pengecasan lebih cepat dan efisien dan keuntungannya adalah pemakaian beban listrik dapat lebih lama digunakan. Setelah itu menetukan gelombang pada osiloskop dilakukan dengan cara menghubungkan konektor ke fhasa dan ke netral/gronding, selanjutnya baca gelombang vol/div dan time/div serta frekuensinya.
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/7165
Appears in Collections:Electrical Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
MUHAMMAD NUR.pdf4.9 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.