Please use this identifier to cite or link to this item:
https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/25237
Title: | PENGARUH MODEL PROJECT BASED LEARNING DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP KEMAMPUAN MENULIS TEKS PERSUASI SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 3 LAUT TADOR TAHUN PEMBELAJARAN 2023/2024 |
Authors: | EVA, JULYANI |
Keywords: | PJBL;Teks Persuasi;kemampuan menulis |
Issue Date: | 13-Aug-2024 |
Abstract: | Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model project based learning dengan media audiovisual terhadap kemampuan menulis teks persuasi kelas VIII SMP Negeri 3 Laut Tador Tahun pembelajaran 2023/2024. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Laut Tador yang berjumlah 75 siswa. Sampel pada penelitian ini siswa kelas VIII-2 yang berjumlah 25 siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah eksperimen. Instrumen penelitian menggunakan esai tes. Hasil penelitian berdasarkan uji hopotesis dan menggunakan uji t maka diperoleh nilai ๐กโ๐๐ก๐ข๐๐ sebesar 2.251 pada taraf yang singnifikan 5% sedangkan nilai ๐ก๐ก๐๐๐๐ untuk N =25-2 adaalah 1.684. Dapat disimpulkan bahwa ๐กโ๐๐ก๐ข๐๐ yaitu 2.251 lebih besar dari ๐ก๐ก๐๐๐๐ yaitu 1.684. Hasil yang diperoleh mengidentifikasikan bahwa model project based learning dengam media audiovisual memiliki pengaruh yang singnifikan terhadap kemampuan menulis teks persuasi siswa kelas VIII SMP Negeri 3 Laut Tador tahun pembelajaran 2023/2024. |
URI: | https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/25237 |
Appears in Collections: | Indonesian Language Education |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
SKIPSI EVA JULYAN,2002040006 (13).pdf | Full text | 4.61 MB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.