Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/220
Title: Pengaruh Metode Penemuan Terbimbing Pada Materi Relasi Dan Fungsi Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa SMA Muhammadiyah 1 Medan T.P 20192020
Authors: Rambe, Siti Fatimah
Keywords: Hasil Belajar Matematika;Metode Pembelajaran Penemuan Terbimbing (Guided Discovery)
Issue Date: 20-Aug-2019
Abstract: Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah:Apakah ada pengaruh Metode pembelajaran Penemuan Terbimbing (guided discovery) terhadap hasil belajar matematika siswa kelas X Muhammadiyah 1 Medan T.P 2019-2020. Tujuan penelitian ini adalah : (1) Untuk mengetahui apakah ada pengaruh Metode penemuan terbimbing (guided discovery) terhadap hasil belajar Matematika siswa kelas X Muhammadiyah 1 Medan T.P 2019-2020 .Populasi Dalam penelitian ini adalah siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Medan tahun pelajaran 2019-2020 yang terdiri dari dua kelas dengan jumlah seluruhnya 68 siswa.Teknik pengumpulan data menggunakan tes yaitu tes awal (Pre-test) dan tes akhir (posttest).Teknik analisis data mengumpulkan uji prasyarat (uji normalitas dan uji homogenitas) dan uji hipotesis.Dan hasil penelitian menggunakan uji hipotesis yang menggunakan uji-t diperoleh harga thitung(10,867) setelah dibandingkan dengan ttabel(1.996564).Ternyata thitung(10,867)>ttabel (1,996564) sehingga Ha diterima dan H0 ditolak.Hal ini berarti ada pengaruh antara metode pembelajaran Penemuan Terbimbing (Guided Discovery) terhadap hasil belajar matematika pada siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Medan 2019-2020. Hal ini berarti ada pengaruh antara metode penemuan terbimbing terhadap hasil belajar matematika pada siswa kelas X SMA Muhammadiyah 1 Medan T.P 2019/2020 dengan pengaruh sebesar 12,25%.
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/220
Appears in Collections:Mathematics education



Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.