Please use this identifier to cite or link to this item:
https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/20953
Title: | UPAYA GURU DALAM MENCIPTAKAN KELAS RAMAH ANAK USIA 4-5 TAHUN DENGAN MEDIA KOTAK BERBICARA ANTI BULLYING DI TK BAITUL AZIZ |
Authors: | NUR, HAMIDAH |
Keywords: | Anak Usia Dini;Kelas Ramah Anak;Media Kotak Berbicara Anti Bullying |
Issue Date: | 24-May-2023 |
Abstract: | Penelitian ini dilatar belakangi oleh tindakan bullying yang pada akhir-akhir ini sering terjadi di lingkungan sekolah, dengan ini pemerintah memberikan solusi sekolah ramah anak. Sekolah ramah anak atau ruang lingkup yang lebih sederhana kelas ramah anak. Terciptanya kelas ramah anak yang memenuhi tempat yang aman, nyaman dan menyenagkan bagi siswa, guru sanggat berperan dalam menciptakan kelas ramah anak. Fokus penelitian dalam tulisan ini adalah bagaimana upaya guru dalam menciptakan kelas ramah anak usia 4-5 tahun dengan media kotak berbicara anti bullying di TK Baitul Aziz. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana upaya guru dalam menciptakan kelas ramah anak dengan media kotak anti bullying. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kualitaitf dengan jenis deskriptif yaitu untuk mendeskripsikan upaya guru dalam menciptakan kelas ramah anak dengan media kotak berbicara anti bullying dengan teknik pengumpulan data observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukan bahwa media kotak berbicara anti bullying mampu mendidik siswa memiliki rasa saling menghargai dan toleransi. Adapun upaya guru dalam menciptakan kelas ramah anak yaitu: a) melalui pembelajaran di kelas, melalui kegiatan berdoa sebelum dan sesudah belajar, menginformasikan tindak bullying, memberikan contoh langsung. b) melalui kegiatan di luar kelas, berjabat tangan dengan teman sebaya dan guru, sholat duha, mengingatkan ucapan dan perbuatan yang tidak baik. c) melalui media kotak berbicara anti bullying. |
URI: | http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/20953 |
Appears in Collections: | Early Childhood Islamic Education |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
SKRIPSI NUR HAMIDAH (1901240012).pdf | Full Text | 2.58 MB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.