Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19978
Title: ANALISIS PRINSIP KEADILAN DALAM KONTEKS PEMBIAYAAN MUDHARABAH PADA BANK PEMBIAYAAN RAKYAT SYARIAH AL WASHLIYAH MEDAN
Authors: HUTAGALUNG, NURHAMIZAH
Keywords: Keadilan;Mudharabah
Issue Date: 1-Dec-2022
Abstract: Penelitian ini Bersifat Lapangan (Field Research) di PT. Bank Pembiayaan Rakyat Al Washliyah Medan. Lembaga keuangan secara umum merupakan perusahaan yang bergerak di bidang keuangan, menghimpun dana, menyalurkan dana atau kedua-duanya. Salah satu bentuk dari lembaga keuangan yaitu Bank. Bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masayarakat dalam bentuk kredit dan/atau bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat. Rumusan masalah yang diteliti adalah Bagaimana konsep teoritis tentang prinsip keadilan pada konteks akad mudharabah dan Bagaimana penerapan prinsip keadilan dalam kinteks pembiayaan akad mudharabah pada BPRS Al Washliyah. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui penerapan keadilan dalam konteks pembiayaan akad mudharabah di BPRS Al Washliyah Medan.Produk pembiayaan mudarabah di PT. Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Al Washliyah sangat membantu dan mendorong perbankan untuk memberikan pembiayaan Mudharabah Kepada Masyarakat. Akan tetapi tidak sedikit nasabah yang tidak memenuhi persyaratan untuk melakukan akad mudharbah tersebut serta kurangnya kejujuran pada nasabah dalam hal perkembangan usahanya. Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Al Washliyah Medan belum maksimal dalam keadilan akad pembiayaan mudharabah.
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19978
Appears in Collections:Syariah banking

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
NUR HAMIZAH.pdfFull Text4.05 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.