Please use this identifier to cite or link to this item:
https://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/13563
Title: | Peran Guru PPKn dalam Meminimalisir Kenakalan Siswa Tawuran di SMA Negeri 5 Medan Tahun Pelajaran 2019/2020 |
Authors: | Ariati H, Widya |
Keywords: | Peran Guru PPKn;Meminimalisir Kenakalan Siswa Tawuran |
Issue Date: | 27-Oct-2020 |
Abstract: | Permasalahan yang di kaji peneliti adalah bagaimana cara Guru PPKn meminimalisir kenakalan siswa tawuran melalui pelajaran PPKn di karenakan siswa SMA Negeri 5 Medan cukup sering melakukan tawuran. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana cara Guru PPKn meminimalisir kenakalan yang dilakukan siswa. Teknik analisis data yang di gunakan peneliti adalah deskriptif kualitatif yaitu menggambarkan suatu kejadian-kejadian yang terjadi di SMA Negeri 5 Medan, serta teknik pengumpulan datanya adalah observasi, dokumentasi dan wawancara. Berdasarkan hasil penelitian maka dapat di simpulkan bahwa peran Guru PPKn dalam meminimalisir kenakalan siswa tawuran di SMA Negeri 5 Medan cukup berperan aktif dalam meminimalisir kenakalan siswa dan siswa menjadi mulai sadar akan perbuatan yang dilakukannya adalah salah dan menyimpang. |
URI: | http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/13563 |
Appears in Collections: | Pancasila and Civic Education |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
SKRIPSI WIDYA ARIATI H (1602060020).pdf | 5.85 MB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.