Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/12941
Title: Analisis Kinerja Dan Pengaruh Tata letak Bresing Pada Sistem Rangka Bresing Eksentris (SRBE) Tipe-D Pada Bangunan Setback Vertikal
Authors: Andrianda
Keywords: SRBE;Link
Issue Date: 20-Mar-2017
Abstract: Struktur rangka bresing eksentrik memiliki daktilitas dan kekakuan yang tinggi sehingga dapat menjadi salah satu alternatif perencanaan bangunan tahan gempa di Indonesia. Hal ini ditunjang dengan adanya elemen link yang mampu mendisipasi energi gempa melalui plastifikasi link serta elemen bresing yang dapat meningkatkan kekakuan struktur terhadap gempa.Link yang terdapat struktur bersifat relatif dari panjangnya. Semakin panjang link, maka sifat dari bangunan tersebut akan menyerupai rangka pemikul momen, dan apabila semakin pendek link maka akan menyerupai sistem bresing konsentrik. Sehinga pemilihan panjang link pada sistem bresing eksentris sangat berpengaruh pada daktilitas dan kekakuannya.Pada kedua struktur dimensi link direncanakan menggunakan link geser murni dengan panjang 500 mm dan dimensi link tersebut baja IWF 180.100.6.9. Persentase distribusi kekakuan dan kekuatan bresing dan link pada arah X, model 1= 61,36%, model 2= 58,75%, dan pada arah Y model 1= 56,38%, model 2= 72,62%.
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/12941
Appears in Collections:Civil Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
TA ANDRIANDA.pdf3.38 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.