Please use this identifier to cite or link to this item: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/11165
Title: Peran CSR PT.Socfindo Dalam Meningkatkan Pendidikan dan Kesehatan di Kecamatan Aek Kuasan Kabupaten asahan
Authors: Siregar, Ahmad Maulana
Keywords: PeranCorporate Social Responsibility;PendidikandanKesehatan
Issue Date: 20-Oct-2018
Abstract: Pendekatan CSR hendaklah dilakukan secara holistic, artinya, pendekatan yang dilakukan oleh perusahaan tidak dalam kegiatan bisnis semata, melainkan juga bergerak dari yang sifatnya derma (charity) menuju kearah CSR yang lebih menekankan pada keberlanjutan pengembangan masyarakat (communitdevelopment). Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan analisis kualitatif yaitu prosedur pemecahan masalah yang diteliti dengan pengamatan dengan cara menggambarkan keadaan objek penelitian pada saat sekarang, berdasarkan fakta-fakta yang nampak atau sebagaimana adanya.Key Informan/Narasumber terdiri dari: Camat Aek Kuasan, Humas PT. Socfin, Sekcam Aek Kuasan, 2 orang masyarakat. Berdasarkan hasil penelitian, tahapan perencanaan, dilihat dari musrembang yang diadakan tim pelaksanaan CSR masih kurang efektif, dimana dalam kegiatan musrembang partisipasi masyarakat masih sangat rendah, dikarenakan kurangnya transparansi informasi yang disampaikan oleh perangkat Camat Aek Kuasan kepada masyarakat Aek Kuasan. Tahapan pelaksanaan berdasarkan hasil penelitian kurang efektif. Pengelolaan CSR dalam meningkatkan kesehatan dan pendidikan di Desa Aek Kuasan masih kurang efektif, dimana penyusunan laporan pertanggungjawaban tidak disusun oleh pemerintah Desa Aek Kuasan serta tidak adanya evaluasi kegiatan yang seharusnya dilakukan bersama masyakat Desa Aek Kuasan. Faktor-faktor penghambat efektifitas Pengelolaan CSR dalam meningkatkan kesehatan dan pendidikan di Desa Aek Kuasan yaitu: Sumber Daya Manusia (SDM), Informasi, Partisipasi Masyarakat.
URI: http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/11165
Appears in Collections:Social Welfare Sciences

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI AHMAD MAULANA SIREGAR.pdf524.24 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.