Research Repository

Meminimalisir Gangguan KepribadianHistrionik melalui Layanan Konseling Individual SMP Muhammadiyah 08Medan Tahun Pembelajaran 2018/2019

Show simple item record

dc.contributor.author Anggraini, Nur Putri
dc.date.accessioned 2020-11-10T07:10:58Z
dc.date.available 2020-11-10T07:10:58Z
dc.date.issued 2019
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/9853
dc.description.abstract Permasalahandalam penelitian ini adalah bagaiamana meminimalisir gangguankepribadian histrionik melalui layanan konseling individual pada kelas VIII-ASMP Muhammadiyah 08 Medan Tahun Pembelajaran 2018/2019, yang beralamatjl. Utama no 170Medan. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif.Subjek penelitian ini yakni peneliti sendiri bekerja sama dengan guru BK,sedangkan objek dari penelitian ini terdiri 5 orang siwa/i ke;as VIII-A. Teknikpengumpulan data dalam penelitianini menggunakan observasi dan wawancara.Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah reduksi data, penyajian data, dankesimpulan. Dari hasil dengan menggunakan observasi dan wawancara,meminimalisir gangguan kepribadian histrioik menjadi kepribadianyang mampumemahami orang lain dan menerima keadaandengan menggunakan pendekatanclient centered. Dengan demikian meminimalisir gangguan kepribadian histrionikmelalui layanan knseling individual siswa kelas VIII-A SMP Muhammadiyah 08Medandapat menyadari bahwa perilaku mereka selama ini salah dan dapatmerugikan diri sendiri dan orang lain. en_US
dc.subject LayananKonseling Individual en_US
dc.subject Gangguan KepribadianHistrionik en_US
dc.title Meminimalisir Gangguan KepribadianHistrionik melalui Layanan Konseling Individual SMP Muhammadiyah 08Medan Tahun Pembelajaran 2018/2019 en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account