Research Repository

Pengaruh Inventory Turnover dan Recevaible Turnover terhadap Return On Asset Pada Perusahaan Sub Sektor Plastik dan Pengemasan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

Show simple item record

dc.contributor.author Wardhana, Agung Surya
dc.date.accessioned 2020-11-10T03:43:02Z
dc.date.available 2020-11-10T03:43:02Z
dc.date.issued 2017
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/9568
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui secara bersama Inventory Turnover dan Receivable Turnover mempunya pengaruh terhadap Return On Asset (ROA). Dalam penelitian ini, penulis melakukan penelitian dengan menggunakan pendekatan asosiatif. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan Sub Sektor Plastik dan Pengemasan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dari tahun 2013-2016 yang memiliki laporan keuangan menggunakan purposive sampling. Berdasarkan hasil penguji hipotesis bahwa terdapat pengaruh secara parsial antara Inventory Turnover terhadap Return On Asset yaitu (3,622,<2.024) dan (sig-2) adalah 0,001. Berdaarkan hsil hipotesis kedua yaitu Receivable Turnover dengan menggunakan uji t diperoleh sebesar (0,598<2,042) nilai (sig2) sebesar 0,554. Berdasarkan hasil penelitian bahwa Inventory Turnover dan Receivable Turnover berpengaruh terhadap Return On Asset (ROA) hal ini dibuktikan dengan nilai (8,066>3,33). en_US
dc.subject Pengaruh Inventory Turnover dan Recevaible Turnover terhadap Return On Asset (ROA) en_US
dc.title Pengaruh Inventory Turnover dan Recevaible Turnover terhadap Return On Asset Pada Perusahaan Sub Sektor Plastik dan Pengemasan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account