Research Repository

Analisis Nilai Tambah Pengolahan Kurma Salak (Sacca Edulis L.) (Studi Kasus : Desa Parsalakan, Kecamatan Angkola, Kabupaten Tapanuli Selatan)

Show simple item record

dc.contributor.author Harahap, Mita Lestari
dc.date.accessioned 2020-11-10T02:51:53Z
dc.date.available 2020-11-10T02:51:53Z
dc.date.issued 2018-08-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/9500
dc.description.abstract Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui seberapa besar pendapat pengolahan kurma salak, untuk mengetahui usaha tani kurma salak layak diusahakan didaerah penelitian, dan mengetahui seberapa besar nilai tambah kurma salak di daerah penelitian. Penelitian ini dilakukan pada bulan Maret 2018. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan contoh acak peluang yang sama bagi setiap anggota populasi untuk dipilih menjadi anggota sampel. Untuk penelitian ini sebanyak 15 populasi semua populasi di ambil menjadi sampel. Adapun metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan analisis deskriptif. Hasil dari penelitian ini yaitu (1) Nilai tambah yang diperoleh dari salak menjadi kurma salak adalah dengan rasio nilai tambah 41% dengan persentase sumbangan input lain yaitu 42%. Bagian tenaga kerja 17% dengan pendapatan tenaga kerja yaitu 11%.Keuntungan yang diperoleh oleh perusahaan yaitu sebesar 47%. (2) Dalam usaha kurma salak produksi rata rata yang diperoleh pengusaha dalam per bulan produksi adalah 27 kg, dengan harga Rp 50.000/kg, mendapat pe nerimaan sebesar Rp1.350.000.dengan rata rata biaya produksi sebesar Rp dan da pat Rp34.193.261 dihitung pendapatannya rata/rata sebesar Rp33.479.328 perbula n produksi kurma salak. (3) Didaerah penelitian usaha kurma salak mendapat R/C sebesar 0,039 sehingga R/C 0,039< 1 maka usaha kurma salak tidak layak untuk diusahakan dan dilihat dari B/C sebesar 0,9 sehingga B/C 0,9<1 maka usaha kurma salak di daerah penelitian tidak layak untuk diusahakan karena ada beberapa faktor yang mempengaruhinya seperti biaya penggunaan bahan baku salak,biaya penggunaan gula dan biaya penggunaan tenaga kerja. Kata kunci: Nilai Tambah Pengolahan Kurma Salak (Sacca Edulis L.) en_US
dc.subject Pengolahan Kurma Salak en_US
dc.title Analisis Nilai Tambah Pengolahan Kurma Salak (Sacca Edulis L.) (Studi Kasus : Desa Parsalakan, Kecamatan Angkola, Kabupaten Tapanuli Selatan) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account