Research Repository

Uji Efektivitas Jamur Entomopatogen Beauferia bassiana dan Metarhizium anisopliae John Pada Taraf Konsentrasi Yang Berbeda Terhadap Larva Kumbang badak Oryctes rhinoceros L Di Laboratorium

Show simple item record

dc.contributor.author Harefa, Erzan Anjani
dc.date.accessioned 2020-11-10T01:18:50Z
dc.date.available 2020-11-10T01:18:50Z
dc.date.issued 2018-10-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/9408
dc.description.abstract Penelitian bertujuan untuk mengetahui efektivitas Penggunaan Entomopatogen terhadap mortalitas hama tanaman kelapa sawit terhadap larva Oryctes rhinoceros L. Penelitian dilaksanakan di Laboratorium Hama Penyakit Tanaman Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara. Penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (RAL) faktorial dengan faktor pertama jenis jamur Entomopatogen dan faktor kedua dosis konsentrasi yang berbeda. Pengamatan dilaksanakan di Laboratorium Hama Penyakit Tanaman Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara Hasil penelitian menunjukkan bahwa perbedaan taraf konsentrasi berpengaruh nyata dalam mengendalikan larva oryctes rhinoceros. Metharizium anisopliae lebih efektif untuk mengendalikan Oryctes rhinoceros di Laboratorium karena dalam waktu 7 hari Metharizium anisopliae mampu mengendalikan larva Oryctes rhinoceros. Sementara untuk Beauveria bassiana mampu mengendalikan larva Oryctes rhinoceros dalam waktu 10 hari en_US
dc.subject Jamur Entomopatogen Beauferia bassiana en_US
dc.title Uji Efektivitas Jamur Entomopatogen Beauferia bassiana dan Metarhizium anisopliae John Pada Taraf Konsentrasi Yang Berbeda Terhadap Larva Kumbang badak Oryctes rhinoceros L Di Laboratorium en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account