Research Repository

Pengaruh Pupuk Kompos Dan Air Kelapa Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Tomat (Lycopersicum Esculentum L.)

Show simple item record

dc.contributor.author Fahri, Muhammad Zainul
dc.date.accessioned 2020-11-10T00:57:14Z
dc.date.available 2020-11-10T00:57:14Z
dc.date.issued 2018-07-19
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/9394
dc.description.abstract Penelitian ini dilaksanakan pada bulan April 2018 sampai bulan Juli 2018, di lahan Jalan Suryadi Pasar IV, Gg Sri Andalas, Kecamatan Percut Sei Tuan, Desa Sampali, Kabupaten Deli Serdang. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok (RAK) Faktorial dua faktor perlakuan. Faktor pertama adalah pupuk Kompos dengan empat jenis perlakuan yaitu : K0 = tanpa aplikasi (kontrol), K1 = 150 gram/Polybag , K2 = 300 gram/Polybag, K3 = 450 gram/Polybag dan faktor kedua adalah Air Kelapa dengan tiga taraf yaitu : A0 = tanpa aplikasi (kontrol), A1 = 125 ml/tanaman, A2 = 250 ml/tanaman. Parameter yang diukur adalah tinggi tanaman, diameter batang, umur mulai berbunga, jumlah bunga, persentase bunga menjadi buah, jumlah buah per sample, berat buah per sample, produksi per plot dan analisis vitamin C Hasil penelitian menunjukkan bahwa perlakuan pupuk kompos dengan berbagai taraf memberikan pengaruh nyata terhadap parameter pengamatan tinggi tanaman dan umur mulai berbunga. Perlakuan air kelapa dengan berbagai taraf berpengaruh tidak nyata pada semua parameter pengamatan. Interaksi antara kedua perlakuan berpengaruh tidak nyata terhadap semua parameter pengamatan pertumbuhan dan produksi tanaman tomat en_US
dc.subject Pupuk Kompos en_US
dc.title Pengaruh Pupuk Kompos Dan Air Kelapa Terhadap Pertumbuhan Dan Produksi Tanaman Tomat (Lycopersicum Esculentum L.) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account