Research Repository

Pengaruh Pendapatan premi, Beban Klaim, dan Risk Based Capital, terhadap Return On Investment pada Perusahaan Asuransi Jiwasraya Medan periode 2010-2016

Show simple item record

dc.contributor.author Nurkhasanah, Tria
dc.date.accessioned 2020-11-09T03:49:26Z
dc.date.available 2020-11-09T03:49:26Z
dc.date.issued 2018-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/9155
dc.description.abstract Penelitian bertujuan menguji dan menganalis pengaruh Pendapatan Premi, Beban Klaim, dan Risk Based Capital terhadap Return On Investment baik secara parsial maupun simultan pada Perusahaan Asuransi Jiwasraya Medan. Selain itu penelitian bertujuanmengetahui seberapa besar kontribusi variabel bebas (Pendapatan Premi, Beban Klaim, dan Risk Based Capital) mempengaruhi variabel terikat (Return On Investment). Jenis data dalam penelitian ini adalah laporan keuangan Asuransi Jiwasraya periode 2010-2016. Metode analisis asumsi klasik, regresi linear berganda, uji hipotesis, koefisien determinasi. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa secara parsial variabel Pendapatan Premi, tidak berpengaruh terhadap Return On Investment, Beban Klaim berpengaruh terhadap Return On Investment, Risk Based Capital berpengaruh terhadap Return On Investment. Kemudian secara simultan variabel Pendapatan Premi, Beban Klaim, dan Risk Based Capital memiliki pengaruh signifikan terhadap Return On Investment. en_US
dc.subject Return On Investment en_US
dc.subject Pendapatan Premi en_US
dc.title Pengaruh Pendapatan premi, Beban Klaim, dan Risk Based Capital, terhadap Return On Investment pada Perusahaan Asuransi Jiwasraya Medan periode 2010-2016 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account