Research Repository

Analisis Rasio Dalam Mengukur Kinerja Keuangan Pada PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan

Show simple item record

dc.contributor.author Fadhilla, Nurul
dc.date.accessioned 2020-11-09T02:32:52Z
dc.date.available 2020-11-09T02:32:52Z
dc.date.issued 2018-03-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/9086
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah a) untuk mengetahui kinerja keuangan perusahaan jika diukur dari rasio keuangan yang ditetapkan dalam Surat Keputusan Menteri BUMN No.KEP100/MBU/2002. b) untuk mengetahui dan menganalisis yaitu Current Ratio, Cash Ratio, Perputaran Aktiva Tetap, Perputaran Total Aktiva, Return on Assets, Retun on Equity, Debt to Asssets Ratio, Debt to Equity Ratio yang ditinjau berdsarkan nilai standart rasio keuangan berdasarkan Surat Keputusan Menteri BUMN No.KEP-100/MBU/2002. Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian deskriptif, teknik pengumpulan data dalam penelitian ini secara dokumenter dalam bentuk dokumentasi. Berdasarkan hasil penelitian diketahui bahwa kinerja keuangan perusahaan masih kurang sehat, hal ini disebabkan oleh beberapa rasio keuangan yang belum memenuhi standart BUMN diantaranya yaitu Current Ratio karena aktiva lancar yang dimiliki perusahaan tidak mampu untuk membayar kewajiban lancar perusahaan, Cash Ratio karena kas yang dimiliki perusahaan tidak mampu untuk membayar kewajiban lancar perusahaan, Perputaran Total Aktiva karena masih banyak aktiva perusahaan yang menganggur/ tidak terpakai sehingga tidak menghasilkan penjualan, Return on Equity karena perusahaan kurang mampu menghasilkan laba bersih en_US
dc.subject Rasio Keuangan en_US
dc.title Analisis Rasio Dalam Mengukur Kinerja Keuangan Pada PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account