Research Repository

Kinerja Struktur Srpm Baja Memakai Bracing Konsentris Yang Dipengaruhi Gempa Jauh Dan Gempa Dekat

Show simple item record

dc.contributor.author Batubara, M. Syahputra
dc.date.accessioned 2020-11-06T07:56:02Z
dc.date.available 2020-11-06T07:56:02Z
dc.date.issued 2018-09
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/8543
dc.description.abstract Perencanaan struktur bangunan gedung sangat penting di Indonesia, karena posisi Indonesia yang berada disekitar jalur subduksi lempeng yang menyebabkan wilayah Indonesia terletak pada zona seismik aktif dan tingkat kegempaan yang tinggi. Bangunan gedung dengan struktur baja masih jarang dijumpai di Indonesia karena mahal, namun diyakini tren di masa datang penggunaan struktur baja akan semakin banyak. Hal tersebut dikarenakan keunggulan struktur baja yang cepat dan efisien dalam proses pengkonstruksiannya. Untuk memperoleh ketahanan terhadap respon gempa misalnya dengan sistem rangka pemikul momen dan sistem rangka dengan bracing. Konsekwensinya, pada bangunan dimana kekakuan lateralnya cukup besar akan mengalami percepatan lantai yang besar. Dalam tugas akhir ini akan di analisis kinerja struktur SRPM baja memakai bracing terhadap beban gempa yang dianalisis dengan metode riwayat waktu. Rekaman gempa yang digunakan 3 rekaman gempa pulse dan 3 rekaman gempa no pulse. Dari analisis nonlinear riwayat waktu diperoleh simpangan antar tingkat maksimum akibat gempa pulse sebesar 0,03109 m dan simpangan antar tingkat maksimum akibat gempa no pulse sebesar 0,03109 m. en_US
dc.subject Baja en_US
dc.subject SRPM en_US
dc.subject Bracing en_US
dc.subject Riwayat waktu en_US
dc.subject pulse en_US
dc.subject no pulse en_US
dc.subject perpindahan en_US
dc.title Kinerja Struktur Srpm Baja Memakai Bracing Konsentris Yang Dipengaruhi Gempa Jauh Dan Gempa Dekat en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account