Research Repository

Analisa Kinerja Tingkat Pelayanan Pada Ruas dan Persimpangan Jalan Sisingamangaraja – AH. Nasution (Studi Kasus)

Show simple item record

dc.contributor.author Afandi, Hasan
dc.date.accessioned 2020-11-06T07:27:34Z
dc.date.available 2020-11-06T07:27:34Z
dc.date.issued 2018-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/8484
dc.description.abstract Jalan Sisingamangaraja – jalan AH.Nasution merupakan salah satu jalan utama dan jalan lintas antar kota di kota medan. Tingginya tingkat perjalanan di Kota Medan dibandingkan dengan jaringan jalan selalu menimbulkan permasalahan lalu lintas . Masalah lalu lintas berupa gangguan kelancaran atau kemacetan lalu lintas yang telah menimbulkan dampak negative baik dari aspek ekonomi dan lingkungan. Meningkatnya biaya oprasional kendaraan, kehilangan waktu, penurunan kenyamanan pengguna jalan dan penunjangan kualitas udara serta peningkatan kebisingan disepanjang jalan. Berdasarkan hasil analisa yang berpedoman pada Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI) 1997, jalan tersebut memiliki kapasitas ruas jalan 4544.4 smp/jam, dan derajat kejenuhan 1,05. Sehingga dapat dikatakan bahwa lengan jalan tersebut memiliki tingkat pelayanan F (arus tersendat). Kelas hambatan samping dikatagorikan sangat tinggi dengan bahu jalan < 0,5 m Sfc = 0, 8 Studi ini bertujuan untuk mengetahui Kinerja Tingkat Pelayanan pada ruas persimpangan Jalan Sisingamangaraja – jalan AH. Nasution Sehingga dapat disimpulkan bahwa Faktor yang paling berpengaruh terhadap turunnya kinerja Jalan Sisingamangaraja adalah adanya hambatan samping yang sangat tinggi dan bercampurnya arus menerus dan arus lokal di jam sibuk disebabkanterminal-terminal bus, dan banyaknya angkutan umum. en_US
dc.subject Tingkat Pelayanan en_US
dc.subject Derajat Kejenuhan en_US
dc.subject Hambatan Samping en_US
dc.title Analisa Kinerja Tingkat Pelayanan Pada Ruas dan Persimpangan Jalan Sisingamangaraja – AH. Nasution (Studi Kasus) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account