Research Repository

Implementasi Hedging Syariah Untuk Minimalisasi Risiko Fluktuasi KursValuta Asing Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index (JII)

Show simple item record

dc.contributor.author Nurhayati
dc.date.accessioned 2020-11-05T09:43:42Z
dc.date.available 2020-11-05T09:43:42Z
dc.date.issued 2018-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/8138
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis risiko kerugian selisih kurs valuta asing yang dihadapi PT Astra Agro Lestari Tbk, PT AKR Corporindo Tbk, PT Astra Internasional Tbk, PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk, dan PT Telekomunikasi indonesia Tbk, serta mengimplementasikan contract forward hedging syariah sehingga resiko dapat diminimalkan. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kuantitatif. Jenis data yang digunakan merupakan data sekunder dengan menggunakan metode dokumentasi dari laporan keuangan dan laporan tahunan PT Astra Agro Lestari Tbk, PT AKR Corporindo Tbk, PT Astra Internasional Tbk, PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk, dan PT Telekomunikasi indonesia Tbk. Perusahaan yang dipilih menjadi obyek penelitian merupakan perusahaan yang terdaftar di JII (Jakarta Islamic Index). Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan pada contract forward hedging syariah atas liabilitas bersih dalam mata uang asing PT Astra Agro Lestari Tbk, PT AKR Corporindo Tbk, PT Astra Internasional Tbk, PT Perusahaan Gas Negara (Persero) Tbk, dan PT Telekomunikasi Indonesia Tbk pada tahun 2015 dapat mengurangi nilai kerugian selisih kurs pada tahun tersebut. Akun piutang kontrak akan menambah saldo total aset sedangkan akun hutang kontrak akan menambah saldo liabilitas. Contract forward hedging syariah dapat memberikan pengaruh positif terhadap perusahaan yang dapat dilihat dari adanya perubahan-perubahan yang membuat laporan keuangan menjadi lebih baik. en_US
dc.subject Risiko Kerugian en_US
dc.subject Kurs Valuta Asing en_US
dc.subject Contract Forward Hedging Syariah en_US
dc.title Implementasi Hedging Syariah Untuk Minimalisasi Risiko Fluktuasi KursValuta Asing Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index (JII) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account