Research Repository

Karakteristik Marshall Campuran Asphal Concrete - Wearing Course ( AC-WC ) Dengan Bahan Pengisi Kapur Dolomit

Show simple item record

dc.contributor.author Syahputra, Marwan
dc.date.accessioned 2020-11-05T08:16:07Z
dc.date.available 2020-11-05T08:16:07Z
dc.date.issued 2019-03-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/8036
dc.description.abstract Jalan merupakan prasarana transportasi darat yang menghubungkan kawasan antar kawasan, fungsinya agar dapat meningkatkan kegiatan ekonomi di suatu tempat karena jalan beraspal yang baik dapat memudahkan urusan perjalanan orang lain untuk pergi atau mengirim barang lebih cepat ke suatu tujuan dari dalam kota maupun luar daerah. Dengan adanya jalan beraspal yang bagus, komoditi dapat mengalir ke pasar setempat dan hasil ekonomi dari suatu tempat dapat kepada pasar diluar wilayah. Selain itu jalan juga mengembangkan ekonomi lalu lintas di sepanjang lintasannya. Tulisan ini mencoba meneliti berupa kapur dolomit yang berasal dari pegununugan yang sering digunakan sebagai pupuk tanaman berupa abu terbang dapat dimanfaatkan sebagai filler dalam campuran aspal karena jumlahnya yang sangat banyak. Filler adalah salah satu bahan yang digunakan dalam campuran lapisan Asphalt Concrete-Wearing Course (lapisan aus). Dalam penelitian ini pembuatan benda uji (bricket) dicampur secara panas (hot mix) pada suhu 150 0 C dan mengacu pada Spesifikasi Bina Marga 2010 revisi 3. Pada penelitian ini digunakan variasi kapur dolomit sebagai filler 3% dan 5%. Dari data Marshall Test yang didapatkan didapat bahwa hasil pengujian tersebut memenuhi standart spesifikasi Bina Marga 2010 revisi 3. Dan yang memiliki nilai tertinggi dalam keadaan optimum terdapat pada campuran yang mengunakan filler 5%. Dimana diperoleh nilai stabilitas sebesar 939 kg, Bulk Density 2,195 (gr/cc), flow 2,987 mm, VIM sebesar 3,064 VMA sebesar 17,872%, VFB 87,560% en_US
dc.subject Fller en_US
dc.subject Kapur Dolomit en_US
dc.title Karakteristik Marshall Campuran Asphal Concrete - Wearing Course ( AC-WC ) Dengan Bahan Pengisi Kapur Dolomit en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account