Research Repository

Pengaruh Parkir Pada Badan Jalan Terhadap Kinerja Jalan Pada Jalan Sutomo Kota Pematang Siantar (Studi Kasus)

Show simple item record

dc.contributor.author Aditya, Very
dc.date.accessioned 2020-11-05T06:32:05Z
dc.date.available 2020-11-05T06:32:05Z
dc.date.issued 2019-09-27
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/7973
dc.description.abstract Sebagai salah satu kota terbesar di provinsi Sumatra Utara, Pematang Siantar mengalami pembangunan yg sangat pesat dari tahun ke tahun. Hal ini mengakibatkan semakin padat nya arus lalu lintas di kota tersebut. Dan salah satu jalan yang ada di kota Pematang Siantar yang mengalami kemacetan akibat adanya parkir di badan jalan yang mempengaruhi kinerja ruas jalan, dan menjadi lokasi penelitian yaitu di Jalan Sutomo. Pelaksanaan survei dilakukan selama 7 Hari 7 januari – 13 januari 2019. Data yang telah diperoleh dan diolah dengan menggunakan peraturan Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI) 1997. Hasil penelitian diambil dari jam tersibuk yang diwakili Hari Selasa menunjukkan hambatan samping (1073.7) dan kapasitas jalan sebelum ada nya on street parking (6016.8smp/jam) dan kapasitas jalan sesudah ada nya on street parking (3439.8) terjadi peningkatan cukup tinggi karena aktifitas di lokasi cukup tinggi, dapat dilihat kepadatan lalu lintas Hari Selasa. Kepadatan lalu lintas tertinggi pada Hari Selasa terjadi interval waktu 09.00 - 10.00. Untuk Tingkat pelayanan jalan sebelum ada nya on street parking adalah sampai pada level C, dimana nialai V/C Ratio sampai pada angkat 0.26, dengan kecepatan rata-rata 47.48 km/jam. Sedangkan untuk tingkat pelayan jalan setelah ad nya on street parking adalah sampai pada level C, dimana nilai V/C Ratio sampai pada angkat 0.47, dengan kecepatan rata-rata 40.12 km/jam.alan. en_US
dc.subject Parkir en_US
dc.subject Kapasitas en_US
dc.subject Kinerja en_US
dc.subject Volume en_US
dc.title Pengaruh Parkir Pada Badan Jalan Terhadap Kinerja Jalan Pada Jalan Sutomo Kota Pematang Siantar (Studi Kasus) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account