Research Repository

Evaluasi Hidrolis Bendung Uyem Roa Pepir Pada Daerah Irigasi Di Kecamatan Dabun Gelang Kabupaten Gayo Lues (Studi Kasus)

Show simple item record

dc.contributor.author Irwanda.M, Roni
dc.date.accessioned 2020-11-05T06:27:52Z
dc.date.available 2020-11-05T06:27:52Z
dc.date.issued 2018-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/7968
dc.description.abstract Bendung merupakan bangunan air yang berfungsi untuk menaikkan muka air. Di kecamatan Dabun Gelang kabupaten Gayo Lues terdapat bendung Uyem Roa Pepir yang berfungsi untuk mengairi areal pertanian. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi hidrolis bendung yang mencangkup debit banjir dengan kala ulang tertentu, lebar efektif Bendung, debit pintu pengambilan berfungsi secara optimal untuk menyuplai air ke daerah Irigasi Uyem Roa Pepir dengan Standart Perencanaan Irigasi, sehingga dapat meminimalisasi kegagalan pada bendung dan saluran irigasi yang akan menimbulkan permasalahan dalam pengembangan produksi hasil pertanian serta penggarapan areal persawahan. Untuk mendapatkan lebar efektif bendung, debit pintu pengambilan, dipakai rumus perhitungan berdasarkan Standart Perencanaan Irigasi (KP-02) mengenai bangunan utama dan data yang didapat dari Dinas Perkerjaan Umum Kabupaten Gayo Lues, beberapa literature, bahan kuliah, serta hasil peninjauan langsung di lapangan. Isi dari penulisan Tugas Akhir ini terdiri dari beberapa pembahasan dari berbagai referensi yang berhubungan dengan hidrolis bendung. Berdasarkan hasil perhitungan dengan metode kombinasi Log Pearson III - Hasper Q rancangan banjir di dapat Q2 = 199,684 m3 /det, Q5 = 238,829 m3 /det, Q10 = 263,542 m3 /det, Q25 = 291,700 m3 /det, Q50 = 311,270 m3 /det, Q100 = 330,360 m3 /det didapat Lebar Efektif (Be) = 11,71 m,debit Pengambila Qp = 3,62 m3 /det dengan dimensi Pintu intake tinggi pintu (h)= 2,60 m, lebar pintu (b) = 1,30 m serta debit Pintu penguras (Qd) = 4,536 m3 /det dengan dimensi pintu penguras Tinggi pintu (H) = 1,62 , dan Lebar Pintu (b) = 0,50 m. en_US
dc.subject Evaluasi Hidrolis en_US
dc.subject Hidrologi en_US
dc.subject Lebar Efektif en_US
dc.subject Pintu Intake en_US
dc.title Evaluasi Hidrolis Bendung Uyem Roa Pepir Pada Daerah Irigasi Di Kecamatan Dabun Gelang Kabupaten Gayo Lues (Studi Kasus) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account