Research Repository

Analisa Optimasi Profil Tunggal Dan Profil Majemuk Dalam Perencanaan Bangunanindustri Pada Konstruksi Rangka Baja ( Studi Literatur )

Show simple item record

dc.contributor.author Suganda, Robby
dc.date.accessioned 2020-11-05T06:26:12Z
dc.date.available 2020-11-05T06:26:12Z
dc.date.issued 2019-09
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/7965
dc.description.abstract Dalam perencanaan suatu proyek konstruksi, volume bahan merupakan hal yang menjadi prioritas utama untuk dianalisis.Pada suatu konstruksi bangunan baja, tidak terlepas dari balok-kolom dan element-element pelat.Dalam merencanakan struktur rangka baja tentunya diinginkan struktur yang kuat, indah, aman dan ekonomis.Optimum atau tidaknya desain rangka baja itu sudah tentu sangat dipengaruhi oleh pembebanan yang didesain mampu dipikul oleh rangka sesuai peruntukan konstruksi tersebut nantinya.Upaya untuk menentukan profil yang paling optimum tersebut tentu tetap dilakukakan demi mencapai volume baja yang seekonomis Selain membandingkan profil, juga dilakukan perhitungan yang membandingkan antara jenis rangka atap yang berbeda juga.Itu berarti selain memperbandingkan satu profil tunggal dengan profil tunggal lainnya, juga dibandingkan dengan kombinasi satu atau dua profil tunggal yang didesain menjadi sebuah tipe rangka majemuk. Adapun profil yang dipakai adalah profil baja castellated beam IWF, channel lips, dan besi beton. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui profil dengan jenis rangka mana yang mempunyai volume optimum dalam memikul beban atau gaya – gaya dalam yang diperoleh melalui analisis program Software SAP2000. Dari output perhitungan tersebut dapat disimpulkan berapa volume total yang diperlukan masing – masing profil dan profil mana yang paling optimum mampu memikul gaya pada bentang dan pembebanan yang sama. en_US
dc.subject Baja en_US
dc.subject Castellated Beam Profil IWF en_US
dc.subject Profil Channel en_US
dc.subject Volume en_US
dc.title Analisa Optimasi Profil Tunggal Dan Profil Majemuk Dalam Perencanaan Bangunanindustri Pada Konstruksi Rangka Baja ( Studi Literatur ) en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account