Research Repository

Mengembangkan Kemampuan Beargumentasi Siswa Kelas XI Melalui Layanan Bimbingan Kelompok di SMK Mayjend Sutoyo SM Tahun Pembelajaran 2018/2019

Show simple item record

dc.contributor.author Hanifah, Birra
dc.date.accessioned 2020-11-05T06:02:19Z
dc.date.available 2020-11-05T06:02:19Z
dc.date.issued 2018-08-05
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/7929
dc.description.abstract Bimbingan kelompok merupakan upaya layanan yang diberikan kepada siswa agar mampu mengatasi permasalahan - permasalahan yang dialaminya, baik yang bersifat pribadi maupun sosial, sehingga mampu membina hubungan sosial yang harmonis di lingkungannya.Bimbingan kelompok dalam bimbingan dan konseling mengajarkan siswa untuk dapat berpikir lebih baik dari setiap permasalahan yang dihadapi.Kurangnya kemampuan berargumentasi pada diri siswa tentu dapat mengganggu proses kegiatan belajar dan mengajar di dalam kelas, dan menjadikannya berjalan tidak efektif. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif yang bertujuan untuk mengetahui penerapan layanan bimbingan kelompok teknik diskusi untuk mengembangkan kemampuan berargumentasi siswa kelas XI SMK Mayjend Sutoyo SM TahunPembelajaran 2018/2019.Untuk menentukan objek dalam penelitian ini menggunakan Purposive Sampling (sampel berkriteria) sebanyak 9 siswa. Adapun instrument dalam penelitian ini menggunakan observasi dan wawancara dengan siswa yang bersangkutan dan orang - orang yang dapat memberikan informasi tentang yang diteliti.Adapun teknik analisis data dalam penelitian ini menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Dari hasil penelitian dapat diketahui bahwa penerapan layanan bimbingan kelompok teknik diskusi untuk mengembangkan kemampuan berargumentasi siswa kelas XI SMK Mayjend Sutoyo SM Tahun Pembelajaran 2018/2019 sudah berjalan denganbaik. en_US
dc.subject BimbinganKelompok en_US
dc.subject KemampuanBerargumentasi en_US
dc.title Mengembangkan Kemampuan Beargumentasi Siswa Kelas XI Melalui Layanan Bimbingan Kelompok di SMK Mayjend Sutoyo SM Tahun Pembelajaran 2018/2019 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account