Research Repository

Pengaruh Media Film Pendek Berjuang Untuk Pendidikan Terhadap Kemampuan Menulis Naskah Drama Oleh Siswa Kelas Viii Smp Muhammadiyah 02 Medan Tahun Pembelajaran 2019-2020.

Show simple item record

dc.contributor.author Yulia, Dina
dc.date.accessioned 2020-11-02T03:07:29Z
dc.date.available 2020-11-02T03:07:29Z
dc.date.issued 2019-10-10
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/6656
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media film pendek Berjuang untuk Pendidikan terhadap kemampuan menulis naskah drama. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Muhammadiyah 02 Medan yang berjumlah 66. Sampel dalam penelitian ini adalah kelas VIII B yang berjumlah 35 siswa. Metode penelitian ini adalah metode eksperimen dengan jenis penelitian kuantitatif. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes menulis naskah drama dengan One Group Pretest-Posttest Design. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa media film pendek Berjuang Untuk Pendidikan layak digunakan dalam pembelajaran menulis naskah drama di kelas VIII SMP Muhammadiyah 02 Medan. Diketahui hasil nilai rata-rata untuk kemampuan menulis naskah drama siswa pada tahap sebelum menggunakan media film pendek Berjuang Untuk Pendidikan tergolong pada kategori kurang dengan nilai rata-rata 60,14 dibandingkan dengan tahap sesudah menggunakan media film pendek Berjuang Untuk Pendidikan yang dikategorikan baik dengan nilai rata-rata 79,14. Hasil pengujian hipotesis data diperoleh thitung lebih besar ttabel yakni yakni 13,32 > 2,03. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh signifikan media film pendek Berjuang Untuk Pendidikan terhadap kemampuan menulis naskah drama. en_US
dc.subject Pengaruh Media Film en_US
dc.subject Pendek Berjuang en_US
dc.subject Pendidikan terhadap Kemampuan en_US
dc.subject Naskah Drama oleh siswa en_US
dc.title Pengaruh Media Film Pendek Berjuang Untuk Pendidikan Terhadap Kemampuan Menulis Naskah Drama Oleh Siswa Kelas Viii Smp Muhammadiyah 02 Medan Tahun Pembelajaran 2019-2020. en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account