Research Repository

Pengembangan bahan ajar matematika dengan pendekatan discovery learning dalam memahami materi aljabar pada siswa MTs Negeri 1 Langkat T.P 2019/2020

Show simple item record

dc.contributor.author Astuti, Puji
dc.date.accessioned 2020-10-24T03:55:57Z
dc.date.available 2020-10-24T03:55:57Z
dc.date.issued 2019-10-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/6044
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengembangan bahan ajar dengan pedekatan discovery learning dalam memahami materi aljabar pada siswa MTs Negeri 1 Langkat. Untuk mengetahui bagaimana kelayakan pengembangan bahan ajar matematika dengan pendekatan discovery learing dalam memahami materi aljabar pada siswa MTs Negeri 1 langkat. Metode yang digunakan Research and Develpoment (Sugiono, 2016:409), subjek dan objek pada penelitian ini adalah 10 siswa kelas VII yang dipilih secara ajak. Validasi yang dilakukan pada penelitian ini adalah 1 dosen ahli materi dan 2 guru ahli materi di MTs Negeri 1 Langkat, dari hasil validator ahli materi pada tahap I, pada validator pertama memperoleh nilai 60,5% dengan kriteria “kurang layak”, validator kedua memperoleh nilai 58,6% dengan kriteria “kurang layak” dan validator ketiga memperoleh nilai 57,6% dengan kriteria “ kurang layak”. Dari validasi tahap I memiliki nilai rata-rata sebesar 58,2% dengan kriteria “kurang layak”. Sedangkan validasi ahli materi tahap II pada validasi pertama memperoleh nilai 82,6% dengan kriteria sangat baik, validasi kedua memperoleh nilai 80,7% dengan kriteria “sangat layak” dan validasi ketiga memperoleh nilai 76,9% dengan kriteria “layak”. dari ketiga validator memiliki nilai rata-rata 80% dengan kriteria “layak”. Hasil ujiciba produk pada angket respon siswa memperoleh nilai rata-rata 87,4% dengan kriteria “sangat menarik”. en_US
dc.subject Discovery learning en_US
dc.subject Aljabar en_US
dc.subject Research and Develpoment. en_US
dc.title Pengembangan bahan ajar matematika dengan pendekatan discovery learning dalam memahami materi aljabar pada siswa MTs Negeri 1 Langkat T.P 2019/2020 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account