Research Repository

Peranan Balai Rehabilitasi Sosial Insyaf Dalam Pemberdayaan Korban Penyalahgunaan Napza Medan Sumatera Utara

Show simple item record

dc.contributor.author Siregar, Ahmad Afandi
dc.date.accessioned 2020-08-13T04:20:50Z
dc.date.available 2020-08-13T04:20:50Z
dc.date.issued 2020-03-11
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/4775
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peranan BRSKPN “Insyaf” Dalam Pemberdaayaan Korban Penyalahgunaan Napza Di Medan Sumatera Utara Tahun 2020. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan analisis deskriptif. Pada penemuan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah melaui metode wawancara. Informan dalam penelitian ini adalah Kelayan yang merupakan pengguna Napza dan Pekerja Sosial. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1.Peran Balai Rehabilitasi Sosial Korban Penyalahgunaan Napza “Insyaf dalam memberikan pelayanan sudah sangat baik ini dapat terlihat dari program-program yang telah diberikan kepada kelayan sehingga kelayan mampu lebih mandiri dan bisa mengembangkan bakat dan minat. 2. Balai Rehabilitasi Sosial Korban Penyalahgunaan Napza memberikan pelatihan-pelatihan yang mampu mengasah skill para kelayan sehingga kelayan ketika sudah keluar dari balai rehabilitasi “Insyaf” bisa menghidupi diri nya dan mampu bersaing dengan masyarakat umum en_US
dc.subject Peran en_US
dc.subject Napza en_US
dc.subject Program en_US
dc.title Peranan Balai Rehabilitasi Sosial Insyaf Dalam Pemberdayaan Korban Penyalahgunaan Napza Medan Sumatera Utara en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account