Research Repository

Efektivitas Pelaksnaan Program Keluarga Harapan Dalam Rangka Pengentasan Kemiskinan Di Kelurahan Pasar Sibuhuan Kecamatan Barumun Kabupaten Padang Lawas

Show simple item record

dc.contributor.author Hasibuan, Mas Denni
dc.date.accessioned 2020-06-30T08:26:32Z
dc.date.available 2020-06-30T08:26:32Z
dc.date.issued 2017-09
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/4379
dc.description.abstract Dalam rangka percepatan pengentasan kemiskinan sekaligus pengembangan kebijakan di bidang perlindungan sosial bagi keluarga rumah tangga sangat miskin (RTSM) pemerintah mengeluarkan sebuah program keluarga harapan (PHK) yaitu sebuwah bantuan bersyarat sebagi jaminan sosial untuk mengakses kesehatan dan pendidikan .Dimana dapat di lihat sekarang ini Rendahnya kualitas hidup masyarakat pada aspek pendidikan,dimana kondisi untuk melanjutkan dari sekolah dasar ke sekolah menengah masih rendah, khususnya pada masyarakat miskin,dan anak-anak dikalangan keluarga miskin masih banyak yang kekuranggan asupan gizi yang cukup, Serta kesehatan pada ibu hamil yang belum sadar untuk memeriksah kesehatannya, dikarenakan pada persoalah biaya yang tidak cukup untuk memeriksakan kesehatan mereka di tempat pelayanan kesehatan. dikarenakan persoalan biaya yang di butuhkan bagi banyak. aspek utama yang menjadi sasaran dalam program ini adalah mengurangi kemiskinan melalui peningkatan kualitas manusia dari sisi kesehatan dan pedidikan. Tujuan dari penelitihan ini adalah untuk mengetahui bagaimana efektivitas pelaksanaan program keluarga harapan (PKH) dalam rangka pengentasan kemiskinan di kelurahah Pasar Sibuhuan Kecamatan Barumun Kabupaten Padang Lawas.Metode penelitaian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan analisis kualitatif yaitu prosedur pemecahan masalah yang di selidiki dengan pengamatan Berdasarkan hasil penelitian malalui wawancara menunjukkan bahwa secara umum Efektivitas Pelaksanaan Program Keluarga Harapan (PKH) Dalam Rangka Pengentasan Kemiskinan di Keluarahan Pasar Sibuhuan Kecamatan Barumun ini sudah bejalan dengan baik .ini dapat dilihat dari setiap tahapan proses pelaksanaannya berjalan lancar .Apabilah dilihat dari keadaan penerima bantuan PKH tersebut mereka menggunakannya untuk membantu biaya kesehatan dan gizi ibu hamil/nifas, dan anak-anak mereka untuk memutus rantai kemiskinan antar generasi yang ada di keluarga mereka. Dalam kualitas kesehatan dan pendidikan sudah meningkat, dimana ibu hamil sudah memeriksakan kesehatan kendungannya, dan mengimunisasikan anak balita mereka ke posyandu setiap sebulan sekali. anak peserta PKH juga sudah banyak yang masuk sekolah. yang sebelumnya mereka tidak mau melanjutkan sekolah anaknya, setelah diberikan motivasi lebih pendamping PKH maka masyarakat peserta PKH sudah mulai terbuka untuk mendaftarkan anak – anak mereka ke sekolah agar memperoleh pendidikan yang lebih baik en_US
dc.title Efektivitas Pelaksnaan Program Keluarga Harapan Dalam Rangka Pengentasan Kemiskinan Di Kelurahan Pasar Sibuhuan Kecamatan Barumun Kabupaten Padang Lawas en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account