Research Repository

Peranan Wanita Dalam Peningkatan Pendapatan Keluarga

Show simple item record

dc.contributor.author Hafni, Syafira
dc.date.accessioned 2020-02-29T09:12:23Z
dc.date.available 2020-02-29T09:12:23Z
dc.date.issued 2019-03-18
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/389
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan wanita dalam kegiatan usaha atap rumbia , Berapa besar pendapatan wanita sebagai pengrajin atap rumbia, Berapa besar kontribusi pendapatan wanita sebagai pengrajin atap rumbia terhadap pendapatan keluarga . penelitian ini menggunakan studi kasus dengan menggunakan metode sensus yang mana semua populasi dijadikan sampel, jumlah sampel sebanyak 25 orang ibu rumah tangga pengrajin atap rumbia . Dan metode analisis yang digunakan adalah metode deskriptif dan tabulasi sederhana. Hasil penelitian menunjukan bahwa peranan yang dilakukan ibu rumah tangga dalam usaha atap rumbia hanya pada 4 tahap proses pembuatan yaitu seleksi daun, pembelahan bambu, pembelahan bamban dan penganyaman atap dengan curahan waktu kerja 7,5 jam perhari dan 225 jam perbulan. Pendapatan bersih yang di peroleh ibu rumah tangga pengrajin atap rumbia yaitu sebesar Rp.1.073.800. dengan pendapatan keluarga Rp. 2.926.800 dan kontribusi ibu rumah tangga pengrajin atap rumbia terhadap total pendapatan keluarga adalah kecil yaitu 37 %, berdasarkan hitungan melalui metode tabulasi sederhana. en_US
dc.subject Peranan en_US
dc.subject Pendapatan en_US
dc.subject Kontribusi en_US
dc.title Peranan Wanita Dalam Peningkatan Pendapatan Keluarga en_US
dc.title.alternative Studi Kasus : Pengrajin Atap Rumbia (Metroxylon Sagu Rottb) Di Desa Pulau Tagor Baru Kecamatan Galang Kabupaten Deli Serdang en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account