Research Repository

Pengaruh Layanan Informasi Terhadap Kebiasaan Siswa Bermain Media Sosial Kelas IX SMA Budi Agung Medan Tahun Pembelajaran 2018/2019

Show simple item record

dc.contributor.author Ningtyas, Ayu
dc.date.accessioned 2020-06-12T02:26:29Z
dc.date.available 2020-06-12T02:26:29Z
dc.date.issued 2019-10-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/3319
dc.description.abstract Permasalahan dalam penelitian ini adalah apakah ada pengaruh layanan informasi terhadap kebiasaan bermain media sosial siswa kelas XI SMA Budi Agung Tahun Ajaran 2018/2019. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh layanan informasi terhadap kebiasaan bermain media sosial siswa kelas XI SMA Budi Agung Tahun Ajaran 2018/2019. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini dilakukan di seluruh siswa kelas XI SMA Budi Agung dari 3 kelas berjumlah 117 siswa dan dimana jumlah sampel siswa yang diambil dari 3 kelas tersebut sebanyak 60 siswa. Tehnik analisis data dalam penelitian ini adalah uji validitas angket, uji reliabilitas, uji hipotesis. Dengan dilakukannya layanan informasi terhadap siswa. Hasil penelitian menemukan bahwa dari analisis data telah terbukti bahwa terdapat pengaruh antara layanan informasi terhadap penggunaan media sosial siswa. Hal ini ditunjukkan dengan korelasi yang diperoleh dari perhitungan korelasi Product Moment (rhitung = 0,755 > rtabel 0,2542) dan (thitung = 7.65> ttabel = 2.001). en_US
dc.publisher UMSU en_US
dc.subject Layanan Informasi en_US
dc.subject Media sosial en_US
dc.title Pengaruh Layanan Informasi Terhadap Kebiasaan Siswa Bermain Media Sosial Kelas IX SMA Budi Agung Medan Tahun Pembelajaran 2018/2019 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account