Research Repository

Efektivitas Pelaksanaan Pengawasan Internal Program Kota Tanpa Kumuh (Kotaku) Di Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Aceh Tamiang

Show simple item record

dc.contributor.author Sintia, nona
dc.date.accessioned 2020-02-29T08:19:55Z
dc.date.available 2020-02-29T08:19:55Z
dc.date.issued 2019-03-14
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/315
dc.description.abstract Dipilihnya program Kota Tanpa Kumuh (Kotaku) sebagai objek penelitian karena program ini adalah salah satu program yang sedang berjalan di Kabupaten Aceh Tamiang sampai saat ini tetapi belum tercapai sesuai dengan target yang telah ditentukan. Program Kota Tanpa Kumuh (Kotaku) ini bertujuan untuk membangun infrastruktur dan pelayanan dasar di kawasan kumuh perkotaan untuk mendukung terwujudnya permukiman perkotaan yang layak huni, produktif dan berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas pelaksanaan pengawasan internal yang dilakukan Dinas Pekerjaan Umum terhadap pelaksanaan program Kotaku di Kabupaten Aceh Tamiang. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara. Sedangkan teknik analisis data menggunakan deskriptif analisis kualitatif demi hasil yang didapatkan melalui penelitian ini. Hasil penelitian menyampaikan bahwa pelaksanaan pengawasan internal program Kotaku yang dilakukan oleh pihak Dinas Pekerjaan Umum sudah efektif hanya saja tata cara pelaksanaan yang mereka lakukan kurang sempurna dan tidak sesuai dengan prosedur yang telah ditentukan. Sehingga pihak Dinas Pekerjaan Umum lebih perlu memperhatikan tata cara pelaksanaan pengawasan yang baik dan benar yang sesuai dengan proseur yang ada agar pelaksanaan pengawasan berjalan dengan baik dan berdampak baik juga terhadap pelaksanaan program Kotaku. en_US
dc.subject Efektivitas en_US
dc.subject Pengawasan Internal en_US
dc.subject Program Kota Tanpa Kumuh (kotaku) en_US
dc.title Efektivitas Pelaksanaan Pengawasan Internal Program Kota Tanpa Kumuh (Kotaku) Di Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Aceh Tamiang en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account