Research Repository

Pengaruh Permainan Rangking 1 berbantuan Media Kartu terhadap Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas X1 SMA Gajah Mada Medan

Show simple item record

dc.contributor.author Situmorang, Malinda
dc.date.accessioned 2020-03-11T07:38:58Z
dc.date.available 2020-03-11T07:38:58Z
dc.date.issued 2017-02-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/2495
dc.description.abstract Masalah dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar akuntansi siswa.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana hasil belajar siswa dengan menggunakan srtategi permainan rangking 1 berbantuan media kartu di SMA Gajah Mada Medan. untuk mengetahui apakah ada pengaruh permainan rangking 1 berbantuan media kartu soal terhadap hasil belajar akuntansi siswa kelas X1 SMA Gajah Mada Medan. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X1 yang berjumlah 38 orang.Sampel yang dipakai dalam penelitian ini adalah total sampling instrumen yang digunakan adalah tes dengan dengan jumlah soal 15 butir yang berbentuk pilihan ganda tentang mengelola jurnal penyesuaian yang terlebih dahulu diuji validitas dan realibilitasnya. Berdasarkan analisis data diketahui hasil belajar siswa sebelum menggunakan strategi pembelajaran permainan rangking 1 berbantuan media kartu soal diperoleh nilai rata-rata 65,13 dan standart deviasi adalah 13,022. Sedangkan hasil belaja rakuntansi yang diajarkan dengan menggunakan strategi pembelajaran permainan rangking 1 berbantuan media kartu soal diperoleh nilai rata-rata 70,13 dan standart deviasinya 14,658.Dengan demikian dapat dikatakan bahwa hasil belajar akuntansi siswa sesudah menggunakan permainan rangking 1 berbantuan media kartu soal lebih baik hasilnya dibandingkan sebelum menggunakan strategi pembelajaran permainan rangking 1 berbantuan media kartu soal pada kompetensi dasar jurnal penyesuaian. Dari pengujian hipotesis diperoleh nilai thitung=2,131 dan ttabel=2,03 karena thitung>ttabel(2,131>2,03) maka H oditolak dan Haditerima.Dengan demikian hasil penelitian ini di simpulkan bahwa terdapat perbedaan hasil belajar akuntansi siswa sebelum dan sesudah menggunakan strategi permainan rangking 1 berbantuan media kartu soal tahun pelajaran 2016/2017 pada kompetensi dasar jurnal penyesuaian. en_US
dc.subject Strategi Pembelajaran Permainan Rangking 1 en_US
dc.subject Hasil Belajar Akuntansi en_US
dc.subject Media Kartu Soal en_US
dc.title Pengaruh Permainan Rangking 1 berbantuan Media Kartu terhadap Hasil Belajar Akuntansi Siswa Kelas X1 SMA Gajah Mada Medan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account