Research Repository

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS IV SDN 106798

Show simple item record

dc.contributor.author AINUL, FITRI
dc.date.accessioned 2024-07-12T05:04:23Z
dc.date.available 2024-07-12T05:04:23Z
dc.date.issued 2024-03-02
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/24773
dc.description.abstract Penelitian tindakan kelas ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan menulis karangan narasi menggunakan media gambar seri siswa kelas IV SD N 106798. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas kolaboratif. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas IV SD N 106798 yang berjumlah 31 siswa. Desain penelitian ini menggunakan model Kemmis dan Mc Taggart. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui tes, observasi dan dokumentasi. Metode analisis data penelitian ini digunakan teknik analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa keterampilan menulis karangan narasi pada siswa kelas IV SD N 106798 dapat ditingkatkan melalui peningkatan proses penggunaan media gambar seri dalam proses pembelajaran, yaitu dengan cara mengurutkan gambar dipapan tulis dan siswa mengamati tentang gambar yang sudah diurutkan, kemudian siswa menulis karangan narasi berdasarkan media gambar seri tersebut keterampilan menulis karangan narasi meningkat. Hasil ini dapat dilihat dari nilai pra tindakan siswa rata-rata 68.90. Setelah tindakan siklus I nilai rata-rata meningkat menjadi 73.54, dan pada siklus II nilai rata-rata siswa meningkat menjadi 80.06. en_US
dc.subject Keterampilan Menulis Karangan Narasi en_US
dc.subject Media Gambar Seri en_US
dc.title PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR SERI UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS KARANGAN BAHASA INDONESIA SISWA KELAS IV SDN 106798 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account