Research Repository

PENGARUH MINAT BELAJAR MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN TIME TOKEN TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI DI KELAS X SMK TRITECH INFORMATIKA

Show simple item record

dc.contributor.author SIMBOLON, PURIDA ALAWIYAH
dc.date.accessioned 2024-07-11T02:19:21Z
dc.date.available 2024-07-11T02:19:21Z
dc.date.issued 2023-11-27
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/24707
dc.description.abstract Model Pembelajaran yang digunakan ialah Time Token. Penelitian ini bertujuan untuk : (1) Mengetahui pengaruh Minat Belajar menggunakan Model Pembelajaran Time Token terhadap Hasil Belajar Akuntansi di Kelas X SMK Tritech Informatika. (2) Mengetahui Hasil Belajar siswa dengan menggunakan Model Pembelajaran Time Token di Kelas X SMK Tritech Informatika. Jenis penelitian yang digunakan adalah eksperimen dan subjek penelitian yang digunakan ialah siswa kelas X Akuntansi di SMK Tritech Informatika. Instrumen Penelitian yang digunakan ialah tes hasil belajar dan angket. Soal tes berbentuk essay dan angket telah diuji dan dinyatakan valid dan reliable. Hasil pengujian hipotesis penelitian diketahui nilai Sig. (2-tailed) adalah 0,000 dan dengan membandingkan taraf signifikan 0,05 maka 0,000 < 0,05 sehingga keputusannya ialah Ha diterima dan Ho ditolak. Artinya ada pengaruh yang signifikan pada minat belajar dengan menggunakan model pembelajaran Time Token terhadap hasil belajar akuntansi di kelas X SMK Tritech Informatika en_US
dc.subject Minat Belajar en_US
dc.subject Model Pembelajaran Time Token en_US
dc.subject Hasil Belajar en_US
dc.title PENGARUH MINAT BELAJAR MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN TIME TOKEN TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI DI KELAS X SMK TRITECH INFORMATIKA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account