Research Repository

Penerapan Strategi Genius Learning Terhadap Hasil Belajar Akuntansi pada Siklus Akuntansi Perusahaan Jasa di SMK YAPIM Taruna Medan

Show simple item record

dc.contributor.author Nasution, Irmayani
dc.date.accessioned 2020-03-11T05:42:57Z
dc.date.available 2020-03-11T05:42:57Z
dc.date.issued 2017-02-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/2466
dc.description.abstract Permasalahan dalam penelitian ini adalah rendahnya hasil belajar akuntansi di kelas X AK-1 YAPIM Taruna Medan. Hal ini terlihat dari kurang mampunya siswa menyelesaikan soal-soal materi menyiapkan jurnal, sehingga diperlukan usaha dan strategi guru dalam pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar akuntansi di kelas X AK-1 YAPIN Taruna Medan dengan menggunakan strategi Genius Learning. Penelitian tindakan kelas ini dilakukan melalui 2 siklus yang meliputi kegiatan perencanaan, pelaksanaan, observasi. Sedangkan untuk mengetahui kemampuan siswa, peneliti menggunakan tes hasil belajar siswa secara individu. Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes (pretes dan posttes), observasi aktivitas siswa. Tes adalah alat atau prosedur yang dipergunakan dalam rangka pengukuran atau dan penelitian. Tes yang digunakan dalam penelitian ini adalah tes tertulis yang diberikan kepada siswa yang berisi 10 soal yang berbentuk essay tes. Observasi yang dilakukan adalah observasi aktivitas siswa yang digunakan untuk mengumpulkan data siswa dalam proses belajar mengajar. Berdasarkan penelitian yang dilakukan melalui tes dan observasi dapat dilihat bahwa ada peningkatan hasil belajar siswa pada tes awal (pre tes) presentase siswa yang tuntas 66,8% kemudian setelah dilakukan post tes siklus I presentase ketuntasan naik menjadi 74,2% dan pada siklus ke II mengalami peningkatan menjadi 80,4%. Dengan demikian hipotesis penelitian yaitu “Ada peningkatan hasil belajar Akuntansi siswa kelas X AK-1 di SMK YAPIM Taruna Medan dengan menerapkan strategi Genius Learning tahun pembelajaran 2016/2017 diterima”. en_US
dc.subject Strategi Genius Learning en_US
dc.subject Hasil Belajar en_US
dc.title Penerapan Strategi Genius Learning Terhadap Hasil Belajar Akuntansi pada Siklus Akuntansi Perusahaan Jasa di SMK YAPIM Taruna Medan en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account