Research Repository

POLA KOMUNIKASI PETUGAS KESEHATAN GUNUNG TINGGI KUTALIMBARU KEPADA MASYARAKAT TENTANG PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT

Show simple item record

dc.contributor.author HIDAYAH, NAZLIYANTI NUR
dc.date.accessioned 2024-06-26T04:49:46Z
dc.date.available 2024-06-26T04:49:46Z
dc.date.issued 2024-06-22
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/24149
dc.description.abstract Pola komunikasi merupakan suatu pola yang berhubungan dan terbentuk dari beberapa komponen yang saling berkaitan dan melengkapi satu dengan yang lain bertujuan untuk memberikan gambaran proses komunikasi yang sedang terjadi. Pola komunikasi berlangsung dalam setiap lini aktivitas kehidupan, termasuk dalam aspek sosialisasi Kesehatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola komunikasi petugas puskesmas gunung tinggi kutalimbaru dalam program kerja sosialisasi tentang perilaku hidup bersih dan sehat kepada. Metode penelitian yang digunakan yaitu penelitian deskriptif dengan metode kualitatif. Teknik pengumpulan data berupa wawancara dan obsevarsi kepada narasmber. Narasumber dalam penelitian ini berjumlah 5 (lima) orang dari bagian petugas Kesehatan puskesmas gunung tinggi kutalimbaru. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, data display dan kesimpulan/verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa petugas puskesmas gunung tinggi melakukan sosialisasi dengan penyuluhan ke masyarakat dan pola komunikasi yang di gunakan adalah komunikasi antarpribadi dan kelompok en_US
dc.subject Pola Komunikasi en_US
dc.subject Petugas Puskesmas en_US
dc.subject Perilaku Hidup Bersih dan Sehat en_US
dc.title POLA KOMUNIKASI PETUGAS KESEHATAN GUNUNG TINGGI KUTALIMBARU KEPADA MASYARAKAT TENTANG PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account