Research Repository

PENGARUHKEPEMIMPINANKEPALA SEKOLAH, KOMPETENSI GURU, MOTIVASI KERJA, KOMPENSASI DAN IKLIM KERJA TERHADAP KINERJA GURU MADRASAH TSANAWIYAH (MTs) NEGERI KOTA TEBINGTINGGI

Show simple item record

dc.contributor.author DONGORAN, ILHAMUDDIN
dc.date.accessioned 2024-06-22T05:33:13Z
dc.date.available 2024-06-22T05:33:13Z
dc.date.issued 2024-03
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/24000
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan kepala sekolah, kompetensi guru, motivasi kerja, kompensasi dan iklim kerja terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi dengan rumusan masalah (1) Apakah kepemimpinan kepala sekolah berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi?, (2) Apakah kompetensi guru berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi?, (3) Apakah motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi?, (4) Apakah kompensasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi?, (5) Apakah iklim kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi?, (6) Apakah kepemimpinan kepala sekolah, kompetensi guru, motivasi kerja, kompensasi dan iklim kerja berpengaruh signifikan secara bersama-sama terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi?. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh guru di Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi yang berjumlah 34 guru. Untuk pengambilan sampel menggunakan seluruh populasi. Hasil dari penelitian ini ditemukan: (1) Kepemimpinan kepala sekolah berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi dengan nilai signifikan 0,008, (2) Kompetensi guru berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi dengan nilai signifikan 0,000, (3) Motivasi kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi dengan nilai signifikan 0,000, (4) Kompensasi berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi dengan nilai signifikan 0,023, (5) Iklim kerja berpengaruh signifikan terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi dengan nilai signifikan 0,003, (6) Kepemimpinan kepala sekolah, kompetensi guru, motivasi kerja, kompensasi dan iklim kerja berpengaruh signifikan secara bersama-sama terhadap kinerja guru Madrasah Tsanawiyah (MTs) Negeri Kota Tebing Tinggi en_US
dc.subject Kinerja guru, en_US
dc.subject kepemimpinan kepala sekolah, en_US
dc.subject kompetensi guru, en_US
dc.subject motivasi kerja, en_US
dc.subject kompensasi dan iklim kerja. en_US
dc.title PENGARUHKEPEMIMPINANKEPALA SEKOLAH, KOMPETENSI GURU, MOTIVASI KERJA, KOMPENSASI DAN IKLIM KERJA TERHADAP KINERJA GURU MADRASAH TSANAWIYAH (MTs) NEGERI KOTA TEBINGTINGGI en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account