Research Repository

PENGARUH CURRENT RATIO, TOTAL ASSET TURNOVER DAN DEBT TO ASSET RATIO TERHADAP RETURN ON ASSET PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Show simple item record

dc.contributor.author Dalimunthe, Yeni Sarifah
dc.date.accessioned 2023-11-29T04:24:07Z
dc.date.available 2023-11-29T04:24:07Z
dc.date.issued 2023-11-29
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/23410
dc.description.abstract Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh Current Ratio, Total Asset Turnover Dan Debt to Asset Ratio Terhadap Return On Asset Pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia sedangkan sampel yang memenuhi kriteria penarikan sampel pengamatan yang dilakukan selama lima tahun dan sebanyak dua puluh satu Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Pendekatan penelitian ini menggunakan penelitian asosiatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik dokumentasi. dan teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda, pengujian hipotesis dan koefisien determinasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel independen dalam penelitian ini berpengaruh signifikan secara simultan terhadap Return On Asset. Sementara pengujian secara parsial membuktikan variabel Current Ratio, Total Asset Turnover Dan Debt to Asset Ratio berpengaruh tidak signifikan terhadap Return On Asset pada Perusahaan Manufaktur Sub Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia en_US
dc.publisher umsu en_US
dc.subject Current Ratio en_US
dc.subject Total Asset Turnover en_US
dc.subject Debt to Asset Ratio dan Return On Asset en_US
dc.title PENGARUH CURRENT RATIO, TOTAL ASSET TURNOVER DAN DEBT TO ASSET RATIO TERHADAP RETURN ON ASSET PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account