Research Repository

Meningkatkan Rasa Tanggung Jawab Melalui Pembelajaran Karakter Cerdas Format Kelompok Pada Siswa Kelas X TKR SMK SWASTA BANDUNG

Show simple item record

dc.contributor.author Sembiring, Lia Viola Nita
dc.date.accessioned 2020-03-10T06:40:27Z
dc.date.available 2020-03-10T06:40:27Z
dc.date.issued 2018-03-20
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/2339
dc.description.abstract Permasalahan dalam penelitian adalah Bagaimana meningkatkan rasa tanggung jawab melalui pembelajaran karakter cerdas format kelompok. Objek dalam penelitian ini sebanyak 5 siswa. Teknik pengumpulan data dalam penelitian menggunakan observasi dan wawancara. Teknik analisis data yang digunakan yaitu reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Dari observasi dan wawancara yang dilakukan oleh peneliti terhadap keadaan siswa setelah diberikan PKC-KO untuk meningkatkan rasa tanggung jawab pada siswa X TKR SMK Swasta Bandung 2 dapat dilihat bahwa para siswa sudah mampu meningkatkan rasa tanggung jawab, sudah mulai bisa bertanggung jawab dalam hal tidak terlambat lagi datang ke sekolah dan mengikuti pelajaran, dan sudah mengerjakan tugas yang diberikan gurunya. Mereka sudah mengerti arti dari rasa tanggung jawab dan mereka telah menerapkan dalam kehidupannya sehari-hari. Dengan demikian, pembelajaran karakter cerdas format kelompok telah berhasil dilaksanakan pada kelas X TKR SMK SWASTA BANDUNG 2 T.A 2017/2018. Hal ini dapat dilihat dengan adanya perubahan pada setiap pertemuan yang mengarah pada peningkatan rasa tanggung jawab siswa dalam berpaartisipasi dalam suatu kegiatan atau acara. en_US
dc.subject Pembelajaran Karakter Cerdas Format Kelompok en_US
dc.subject Meningkatkan Rasa Tanggung jawab. en_US
dc.title Meningkatkan Rasa Tanggung Jawab Melalui Pembelajaran Karakter Cerdas Format Kelompok Pada Siswa Kelas X TKR SMK SWASTA BANDUNG en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account