Research Repository

PEMANFAATAN MANAJEMEN SISTEM TRANSPORTASI UNTUK MENANGGULANGI KEMACETAN LALU LINTAS DI KAWASAN TEMBUNG KECAMATAN PERCUT SEI TUAN DELI SERDANG

Show simple item record

dc.contributor.author Siregar, Zulkifli
dc.date.accessioned 2023-11-17T08:20:44Z
dc.date.available 2023-11-17T08:20:44Z
dc.date.issued 2023-11-17
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/22131
dc.description.abstract Penduduk Indonesia tergolong ke dalam jumlah yang besar dan mengalami peningkatan dari tahun ke tahun, dengan semakin tingginya pertumbuhan penduduk semakin tinggi pula tingkat transportasi yang berada di dalam negeri. Pertambahan dan penambahan lebar jalan tidak pernah dilakukan sementara kendaraan bertambah terus hanya dengan mengandalkan transportasi yang ada pada setiap tahunnya. Seiring dengan perkembangan kota dan pertambahan penduduk sarana dan prasarana terutama ruas jalan harus ditingkat agar terhindar dari kemacetan dan kemacetan tersebut harus diatasi agar kinerja ruas jalan dapat tercapai. Di kecamatan Percut Sei Tuan khususnya di jalan pasar 7 Tembung sangat rentan terjadi kemacetan di beberapa titik. Jumlah kendaraan yang selalu bertambah dari tahun ketahun, padahal infrastruktur yang kurang memadai merupakan pendorong kemacetan ini. Kondisi geografis di Tembung yang terbilang cukup unik menjadi hambatan tersendiri dalam membangun infrastruktur transportasi. Penelitian ini menggunakan metode Panduan Kapasitas Jalan Indonesia (PKJI 2014) untuk mengetahui kapasitas, dan volume, pada setiap ruas jalan yang di teliti, Nilai derajad kejenuhan di ruas jalan pasar 7 tembung dari Simpang jodoh - simpang sederhana dan simpang Sederhana - simpang rajawali 6 berada di antara 0,8-1,0 yang memiliki arti ruas jalan tersebut tidak stabil artinya perlu adanya pelebaran jalan atau dengan pengurangan hambatan samping agar kinerja lalu lintas tidak terganggu sedangkan pada simpang rajawali 6 – simpang satria timur berada diantara di < 8.0 yang memiliki arti kondisi jalan stabil. Berdasarkan hasil pengolahan data diatas penyebab terbesar terjadinya kemacetan diruas jalan pasar 7 tembung terletak di hambatan samping jalan.Adapun solusi yang harus dilakukan untuk mengurangi kemacetan yaitu usulan membuat pelebaran jalan di beberapa ruas jalan ataupun larangan parkir dibadan jalan untuk mengakomodasi kendaraan yang melakukan putar balik kiri langsung pada persimpangan. en_US
dc.subject lalu lintas, jalan, kemacetan dan manajemen en_US
dc.title PEMANFAATAN MANAJEMEN SISTEM TRANSPORTASI UNTUK MENANGGULANGI KEMACETAN LALU LINTAS DI KAWASAN TEMBUNG KECAMATAN PERCUT SEI TUAN DELI SERDANG en_US
dc.type Article en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account