Research Repository

PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO, PRICE EARNING RATIO,DAN DIVIDEND PAYOUT RATIO TERHADAP HARGA SAHAMPADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUBSEKTOR INDUSTRI MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Show simple item record

dc.contributor.author Dewanti, Rahmah Suci
dc.date.accessioned 2023-11-17T03:14:17Z
dc.date.available 2023-11-17T03:14:17Z
dc.date.issued 2023-11-17
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/22105
dc.description.abstract Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh debt to equity ratio, price earning ratio dan dividend payout ratio terhadap harga saham pada perusahaan manufaktur subsektor industri makanan dan minuman yang terdaftar di bursa efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan teori manajemen keuangan yang berkaitan dengan debt to equity ratio, price earning ratio dan dividend payout ratio. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan pendekatan asosiatif dan jenis data yang digunakan bersifat kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini sebanyak 30 perusahaan manufaktur subsektor makanan dan minuman yang terdaftar di bursa efek Indonesia.jumlah sempel sebanyak 6 perusahaan manufaktur subsektor makanan dan minuman yang terdaftar di bursa efek Indonesia yang menerbitkan laporan keuangan untuk periode 2017-2022 dengan menggunakan teknik porpusive sampling. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini analisis regresi linier berganda dengan alat bantu software SPSS 22. Hasil penelitian menunujukkan bahwa debt to equity ratio tidak berpengaruh terhadap harga saham, Price earning ratio tidak berpengaruh terhadap harga saham, dividend payout ratio tidak berpengaruh terhadap harga saham pada perusahaan manufaktur subsektor industri makanan dan minuman yang terdaftar di bursa efek Indonesia. en_US
dc.subject : Debt To Equity Ratio en_US
dc.title PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO, PRICE EARNING RATIO,DAN DIVIDEND PAYOUT RATIO TERHADAP HARGA SAHAMPADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUBSEKTOR INDUSTRI MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account