Research Repository

ANALISIS KOORDINASI PROTEKSI GANGGUAN SISTEM TENAGA LISTRIK PADA PT DOMAS AGROINTI PRIMA MENGGUNAKAN SOFTWARE ETAP 19.0.1

Show simple item record

dc.contributor.author MUHAMMAD RAFLI, SARDI
dc.date.accessioned 2023-09-22T08:33:14Z
dc.date.available 2023-09-22T08:33:14Z
dc.date.issued 2023-09-19
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/21451
dc.description.abstract Pada sebuah sistem kelistrikan sering sekali terjadi gangguan yang menyebabkan pemadaman aliran listrik bahkan kerusakan pada alat-alat kelistrikan. Gangguan ini bisa terjadi di bagian mana saja misalnya jaringan distribusi listrik. Oleh karena itu, diperlukan koordinasi proteksi yang baik agar kontinyuitas penyaluran sistem tenaga listrik dapat terjaga dan sistematis. Biasanya pemadaman disebabkan oleh gangguan hubung singkat, jika penyetelan Over Current Relay (OCR) di sisi incoming atau outgoing kurang baik dapat menyebabkan pemadaman total (black out). Berdasarkan analisis arus hubung singkat yang terjadi pada transformator gardu induk PT. Domas Agrointi Prima yaitu pada gangguan 1 fasa ke tanah sebesar 674,037 A , fasa ke fasa sebesar 4240,8 A,dan gangguan 3 fasa sebesar 4896,87 A. Berdasarkan setting waktu yang telah ditentukan tidak kurang < 0,1 detik bahwa hasil perhitungan dengan syarat waktu masih dalam kondisi yang sesuai sehingga kinerja sistem proteksi juga dikatakan baik karena OCR (Over Current Relay) dan GFR (Ground Fault Relay) saling berkaitan satu sama lain dalam hal kinerjanya. Adapun hasil dari perhitungan aliran daya menggunakan Software ETAP 19.0.1 menunjukkan hasil dari load flow PT. Domas Agrointi Prima terdapat di Power Plant Site dari Gardu Induk PLN 4,33 MVA;20 kV hingga 6,93 MVA; 20 kV mempunyai 3 busbar yang pertama di busbar 20 kV hasilnya 100%, di busbar yg kedua 6,3 kV hasilnya 70,59% dan yang ketiga 0,4 kV busbar nya 61,08%. en_US
dc.subject Sistem Proteksi en_US
dc.subject Software ETAP 19.0.1 en_US
dc.title ANALISIS KOORDINASI PROTEKSI GANGGUAN SISTEM TENAGA LISTRIK PADA PT DOMAS AGROINTI PRIMA MENGGUNAKAN SOFTWARE ETAP 19.0.1 en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account