Research Repository

PENGARUH PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA PT BANK SYARIAH INDONESIA CABANG KENOPAN

Show simple item record

dc.contributor.author ISRA, MIRA NORIZKA
dc.date.accessioned 2023-09-22T03:13:01Z
dc.date.available 2023-09-22T03:13:01Z
dc.date.issued 2023-08-23
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/21443
dc.description.abstract Sumber daya manusia merupakan faktor utama dalam menggerakkan suatu perusahaan. Keberhasilan dan kegagalan suatu perusahaan dalam mencapai tujuannya ditentukan oleh sumber daya manusianya. Usaha perusahaan dalam mencapai tujuannya tidak selalu berjalan dengan mulus. Perusahaan dituntut untuk mengembangkan sumber daya manuasianya supaya dapat bersaing ditengah perubahan zaman saat ini. Semangat kerja karyawan yang rendah dan penggunaan waktu kerja yang terus-menerus untuk tugas-tugas yang tidak sejalan dengan tujuan perusahaan sebagai akibat dari kemalasan karyawan atau bahkan korupsi selama jam kerja berkontribusi pada rendahnya produktivitas kerja karyawan. Oleh sebab itu, produktivitas kerja karyawan menjadi hal yang sangat penting dan harus diperhatikan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, dimana penelitian ini menggunakan angket sebagai alat pengumpulan data yang di bagikan langsung ke Karyawan PT Bank Syariah Indonesia, dan teknik analisis data menggunakan SPSS. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini yaitu variabel independen ( Pengembangan Karier ) sedangkan variabel dependen ( Produktivitas Kerja Karyawan ). Jumlah sampel dalam hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pengembangan karier berpengaruh terhadap produktivitas karyawan ditunjukkan bahwa Terdapat pengaruh antara variabel pengembangan karier (X) terhadap produktivitas kerja karyawan (Y) yang ditunjukkan oleh nilai thitung yang lebih besar dari pada ttabel yaitu nilai thitung sebesar 6,738 > ttabel 2,160 sehingga dapat disimpulkan bahwa variabel pengembangan karier (X) berpengaruh positif terhadap produktivitas kerja karyawan (Y).Hasil analisis variabel bebas juga menununjukkan bahwa variabel bebas terhadap variabel terikat menunjukkan nilai r square sebebsar 0,777. Hal ini berarti variabel bebas yakni pengembangan karier (X) mempunyai kontribusi secara bersama – sama sebesar 77,7% terhadap variabel terikat (Y) yakni produktivitas kerja karyawan. en_US
dc.subject Pengembangan Karier en_US
dc.subject Produktivitas Kerja Karyawan en_US
dc.title PENGARUH PENGEMBANGAN KARIER TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN PADA PT BANK SYARIAH INDONESIA CABANG KENOPAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account