Research Repository

IDENTIFIKASI CENDAWAN PATOGEN TERBAWA BENIH PADI (Oryza sativa L.) BERSERTIFIKAT DAN TIDAK BERSERTIFIKAT

Show simple item record

dc.contributor.author MUHAMMAD, ALRIDWAN HUTAGALUNG
dc.date.accessioned 2023-07-29T05:03:54Z
dc.date.available 2023-07-29T05:03:54Z
dc.date.issued 2023-05-25
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/21174
dc.description.abstract Tujuan penelitian untuk mengetahui jenis cendawan apa saja yang terbawa benih pada benih padi (Oryza sativa L.) yang bersertifikat dan tidak bersertifikat. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan 5 ulangan dan 6 faktor perlakuan. Penelitian ini berbentuk deskriptif dengan memperlihatkan suatu hasil berupa bentuk data atau gambar dari beberapa benih padi bersertifikat dan tidak bersertifikat dengan menggunakan alat bantu mikroskop. Parameter yang diukur adalah persepsi petani terhadap benih padi, jenis cendawan patogen terbawa benih, luas koloni. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perbedaan antara benih padi bersertifikat dan tidak bersertifikat lebih banyak masyarakat yang menggunakan benih padi bersertifikat dari berbagai faktor dari hasil panen yang didapatkan. Luas koloni cendawan dapat memperlihatkan bahwa penyebaran jenis cendawan dapat diukur. Jenis cendawan yang menyerang juga dapat dilihat dikarenakan banyak faktor dan bisa diprediksi untuk kedepannya. en_US
dc.subject Cendawan Patogen en_US
dc.subject Benih Padi (Oryza sativa L.) en_US
dc.subject Bersertifikat en_US
dc.subject Tidak Bersertifikat en_US
dc.title IDENTIFIKASI CENDAWAN PATOGEN TERBAWA BENIH PADI (Oryza sativa L.) BERSERTIFIKAT DAN TIDAK BERSERTIFIKAT en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account