Research Repository

KOMUNIKASI PEMASARAN DALAM STRATEGI PROGRAM MENARIK MINAT KONSUMEN PADA RUMAH PRODUKSI HARA PICTURES DIKOTA MEDAN

Show simple item record

dc.contributor.author RANGKUTI, FIKRY ADINATA RIZKY
dc.date.accessioned 2023-07-24T02:47:23Z
dc.date.available 2023-07-24T02:47:23Z
dc.date.issued 2023-07-24
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/20982
dc.description.abstract Penelitian membahas tentang peran komunikasi pemasaran yang terjadi pada Hara pictures dalam pemasaran minat konsumen, dilihat dari fungsi strategi pemasaran yang dilakukan oleh hara pada rumah produksinya mereka melukannya dengan mengandalkan media sosial agar lebih mudah masyarakat melihat portofilio dari rumah produksi tersebut, dan rumah produksi ini juga mengandalkan promosi offline dengan dibantu rekan-rekan melalui mulut ke mulut untuk memberi tahu jika ingin menggunakan jasa tersebut bisa melalui hara pictures, dibutuhkan promosi yang lebih sering dan lebih menarik agar bisa menambah minat calon konsumen. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode deskriptif. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori komunikasi yang meliputi komunikasi pemasaran, penjualan, jasa, dan berkaitan dengan kualitias yang diberi rumah produksi untuk konsumen. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan metode deskriptf. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori komunikasi pemasaran yang meliputi komunikasi pemasaran, dan berkaitan dengan penjualan jasa rumah produksi. Metode pengumpulan data pada penelitian ini adalah wawancara, observasi dan dokumentasi. Subjek penelitian ini sudah pasti merupakan pemilik dan konsumen dari hara pictures. Hasil dari penelitian ini adalah bahwa komunikasi pemasaran pada rumah produksi hara pictures memiliki peran penting terhadap penjualan jasa, setiap berperan penting dalam setiap kegiatan produksi dan diluar produksi. en_US
dc.subject Komunikasi Pemasaran en_US
dc.subject Minat Konsumen en_US
dc.title KOMUNIKASI PEMASARAN DALAM STRATEGI PROGRAM MENARIK MINAT KONSUMEN PADA RUMAH PRODUKSI HARA PICTURES DIKOTA MEDAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account