Research Repository

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PRILAKU MENYIMPANG PADA REMAJA DALAM PERSPEKTIF ISLAM Studi Kasus Tahfizh Qur’an Fajar Islam Desa Telaga Sari

Show simple item record

dc.contributor.author AGUS, SALIM
dc.date.accessioned 2023-05-31T03:24:36Z
dc.date.available 2023-05-31T03:24:36Z
dc.date.issued 2023-05-11
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/20602
dc.description.abstract Orang tua memiliki andil terbanyak dalam misi pendidikan anak. Menyadari betapa pentingnya sebuah tanggung jawab orang tua dalam pola asuh maka orang tua diharuskan banyak belajar agar mampu menjadi tauladan bagi anak-anaknya. Pola asuh orang tua yang solih di dalam islam menggunakan konsep dialog, memberikan pujian, kasih sayang dan kesabaran. Seperti yang dilakukan oleh nabi ibrahim dan nabi ismail as yang dijelaskan dalam Q.S al baqarah ayat : 133. Orang tua harus menjadi tauladan yang baik. prilaku menyimpang disebabkan oleh anak yang fanatis individu, faktor lingkungan dan perbuatan yang menyimpang dari norma umum kemudian di benarkan oleh semua anggota kelompok dengan pola yang menyimpang seperti perilaku kecanduan game, ghasab, dan perilaku jahil. Metode penelitian menggunakan pendekatan kuantitatif, dengan 64 sampel yang terdiri dari siswa kelas 2 dan 3 MTs dan Aliyah menggunakan teknik random sampling. Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan yang diperoleh Terdapat Pengaruh positif antara Pola Asuh ayah terhadap perilaku menyimpang pada siswa tahfizh qur’an fajar islam sebesar 0,2%. Apabila pola asuh orang tua (X) menurun 1 poin maka Perilaku Menyimpang Remaja Remaja (Y) akan meningkat 0,034 poin. Artinya pola asuh orang tua semakin baik maka semakin baik pula perilaku siswa tahfizh Qur’an Fajar Islam Desa Telag Sari. en_US
dc.subject Ghasab en_US
dc.subject Perilaku Menyimpang Remaja en_US
dc.subject Pola Asuh Orang Tua en_US
dc.title PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP PRILAKU MENYIMPANG PADA REMAJA DALAM PERSPEKTIF ISLAM Studi Kasus Tahfizh Qur’an Fajar Islam Desa Telaga Sari en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account