Research Repository

PENGARUH CAMPURAN BIOETANOL BERBAHAN DASAR KULIT PISANG TERHADAP KUALITAS PERTALITE PADA UNJUK KERJA MOTOR BAKAR

Show simple item record

dc.contributor.author AKBAR, RIZKY HIDAYAT
dc.date.accessioned 2023-05-19T05:25:10Z
dc.date.available 2023-05-19T05:25:10Z
dc.date.issued 2023-03-01
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/20537
dc.description.abstract Pada masa sekarang kecendrungan pemakaian bahan bakar sangat tinggi sedangkan sumber bahan bakar minyak bumi yang di pakai saat ini semakin menipis. Oleh karena itu, perlu adanya bahan alternatif yang dapat digunakan sebagai pengganti minyak bumi. Bioetanol dapat digunakan sebagai bahan bakar untuk pemecahan masalah energi padasaat ini.sebagai sumber energi terbarukan yang diperoleh dari biomassa, Adapun Penelitian ini menggunakan metode eksperimental.Torsi di variasi 5% menurun sekitar 3,7 ft.lbs, untuk torsi di variasi 10% menurun sekitar 2 ft.lbs, untuk torsi di variasi 15% menurun sekitar 3,8 ft.lbs. Daya mesin di variasi 5% menurun sekitar 2,4 Hp, untuk daya di variasi 10% menurun sekitar 3,1 Hp, untuk daya di variasi 15% menurun sekitar 4,1 Hp.Air Fuel ratio di variasi 5% menurun sekitar 1 AFR, untuk di variasi 10% menurun sekitar 3 AFR, untuk di variasi 15% menurun sekitar 3 AFR. Peningkatan waktu yang di dapat di kecepatan 65 km/h dalam waktu 180 s, di variasi 5% meningkat menjadi 400 s dengan kecepatan 67 km/h, di variasi 10% juga meningkat menjadi 375 s dengan kecepatan 67 km/h, dan untuk variasi 15% juga meningkat menjadi 485 s di kecepatan 66 km/h. Dibandingkan dengan mengunakan bahan bakar murni pertalite, ini mungkin terjadi karna campuran bioetanol berbahan dasar kulit pisang dengan pertalite tidak memiliki kadar oksigen yang lebih tinggi daripada pertalite, sehingga tidak dapat meningkatakan pembakaran dan menyebabkan penurunan torsi dan daya mesin. en_US
dc.subject Bahan Bakar Alternatif en_US
dc.subject Bioetanol en_US
dc.subject Air Fuel Ratio en_US
dc.subject Kinerja Mesin en_US
dc.subject Pertalite en_US
dc.title PENGARUH CAMPURAN BIOETANOL BERBAHAN DASAR KULIT PISANG TERHADAP KUALITAS PERTALITE PADA UNJUK KERJA MOTOR BAKAR en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account