Research Repository

Komunikasi Interpersonal dalam Penyelesaian Konflik Pasangan Suami Istri yang Baru Menikah di Tanjungbalai

Show simple item record

dc.contributor.author Bugis, Mahyuni
dc.date.accessioned 2023-01-04T04:29:18Z
dc.date.available 2023-01-04T04:29:18Z
dc.date.issued 2019-05-14
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/20345
dc.description.abstract Pada awal tahun pernikahan banyak konflik yang selalu membayangi kehidupan perkawinan pasangan suami istri khususnya pernikahan dibawah lima tahun. Hal ini disebabkan karena kondisi yang belum stabil seperti perekonomian, mental, proses penyesuaian diri yang terhambat, perubahan lokasi tempat tinggal, teman-teman yang berbeda, perspektif menilai dan memilah masalah, penampilan/performance, bahkan hadirnya anak yang di dambakan. Untuk itu diperlukan komunikasi yang baik dalam menyelesaikan masalah tersebut. Salah satu komunikasi yang efektif adalah komunikasi interpersonal. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana penyelesaian konflik pasangan suami isteri yang baru menikah melalui komunikasi interpersonal di Kelurahan Pantai Burung, Kecamatan Tanjung Balai Utara, Kota Tanjung Balai Penelitian ini dianalisis dengan menggunakan metode kualitatif melalui pendekatan deskriptif dengan fokus kajian terutama mengenai penyelesaian konflik pasangan suami isteri yang baru menikah melalui komunikasi interpersonal di Kelurahan Pantai Burung, Kecamatan Tanjung Balai Utara, Kota Tanjung Balai. Untuk itu diperlukan aktifitas observasi, yaitu pengamatan yang dilakukan secara mendalam untuk mendapatkan data-data dan informan yang tepat. Kemudian dilanjutkan dengan wawancara secara mendalam dengan para informan dan diakhiri dengan melengkapi data penelitian dengan data/dokumen yang ada. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa beberapa penyebab konflik pasangan suami isteri yang baru menikah di Kelurahan Pantai Burung, Kecamatan Tanjung Balai Utara, Kota Tanjung Balai adalah kurangnya komunikasi, konflik karena mertua, anak, persoalan ekonomi, perbedaan etnis dan agama. Perbedaan latar belakang budaya menyebabkan cara penyelesaian konflik lewat komunikasi interpersonal menjadi beragam. Namun Komunikasi interpersonal yang dilakukan secara positif dan keterbukaan antara suami isteri maka konflik yang mereka alami dapat diselesaikan dengan baik. en_US
dc.subject Communication en_US
dc.title Komunikasi Interpersonal dalam Penyelesaian Konflik Pasangan Suami Istri yang Baru Menikah di Tanjungbalai en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account