Research Repository

PENGARUH METODE SUSTAINED SILENT READING (SSR) TERHADAP KEMAMPUAN LITERASI PADA SISWA KELAS IV SDN 060856 MEDAN

Show simple item record

dc.contributor.author Lubis, Nazila Nafarianty
dc.date.accessioned 2022-11-30T08:43:24Z
dc.date.available 2022-11-30T08:43:24Z
dc.date.issued 2022-11-30
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19950
dc.description.abstract Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa penerapan metode sustained silent reading berpengaruh terhadap kemampuan literasi siswa, hal ini karena pada hasil analisis uji t (independent t-test ) didapatkan hasil nilai signifikansi (sig.2-tailed) 0,001<0,05. Maka ha diterima dan ho ditolak. Artinya metode sustained silent reading berpengaruh terhadap kemampuan literasi siswa kelas IV SDN 060856 Medan. Pada hasil analisis data dan mengenai kemampuan literasi siswa dalam pembelajaran diperoleh rata-rata (mean) setelah diberikan perlakuan dengan menggunakan metode sustained silent reading adalah 85,42. Sedangkan siswa di kelas kontrol rata-rata akhir tanpa diberikan perlakuanya itu 79,04. Maka kelompok siswa yang mendapat perlakuan dengan menggunakan metode sustained silent reading (ssr)memiliki rata-rata yang lebih tinggi jika dibandingkan dengan tanpa menggunakan metode sustained silent reading (ssr). en_US
dc.subject metode sustained silent reading en_US
dc.subject kemampuan literasi en_US
dc.title PENGARUH METODE SUSTAINED SILENT READING (SSR) TERHADAP KEMAMPUAN LITERASI PADA SISWA KELAS IV SDN 060856 MEDAN en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account