Research Repository

PENGARUH KESESUAIAN KOMPENSASI DAN MORALITAS MANAJEMEN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ARTHA CIPTA SELARAS

Show simple item record

dc.contributor.author CHANIAGO, CELVIN
dc.date.accessioned 2022-11-24T04:07:53Z
dc.date.available 2022-11-24T04:07:53Z
dc.date.issued 2022-11-24
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19713
dc.description.abstract Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh kompensasi dan moralitas manajemen terhadap kinerja pada karyawan PT. Artha Cipta Selaras. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah asosiatif kuantitatif. Penelitian ini menetapkan target populasi yaitu karyawan PT. Artha Cipta Selaras. Berdasarkan jumlah populasi maka sampel dalam penelitian ini adalah sebanyak 40 orang karyawan. Dalam penelitian ini teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, kuesioner dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi berganda, uji asumsi klasik, uji hipotesis yang diolah dengan menggunakan software SPSS v24. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa Ada pengaruh signifikan kompensasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Artha Cipta Selaras. Ada pengaruh signifikan moralitas manajemen terhadap kinerja karyawan pada PT. Artha Cipta Selaras. Ada pengaruh signifikan kompensasi dan moralitas manajemen terhadap kinerja karyawan pada PT. Artha Cipta Selaras. en_US
dc.subject Kompensasi en_US
dc.subject Moralitas Manajemen en_US
dc.title PENGARUH KESESUAIAN KOMPENSASI DAN MORALITAS MANAJEMEN TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. ARTHA CIPTA SELARAS en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account