Research Repository

ANALISIS PENGGUNAAN TENAGA KERJA TERHADAP PENGOLAHAN PRODUKSI CPO DI PKS PT AUSTINDO NUSANTARA JAYA AGRI BINANGA

Show simple item record

dc.contributor.author HASIBUAN, RUSTAM
dc.date.accessioned 2022-11-24T01:14:56Z
dc.date.available 2022-11-24T01:14:56Z
dc.date.issued 2022-11-24
dc.identifier.uri http://repository.umsu.ac.id/handle/123456789/19645
dc.description.abstract Tujuan dari penelitian ini yaitu: 1). Untuk mengetahui bagaimana deskripsi kerja karyawan produksi di PKS PT.Austindo Nusantara Jaya Agri Desa Simangambat Julu Kecamatan Simangambat. 2) Untuk mengetahui bagaimana pengaruh penggunaan input produksi (jumlah TBS dan tenaga kerja) terhadap produksi CPO di lokasi penelitian. Kesimpulan diperoleh hasil sebagai berikut: 1). Deskripsi kerja karyawan produksi di PKS PT.Austindo Nusantara Jaya Agri Desa Simangambat Julu Kecamatan Simangambat menggunakan shift kerja dengan 3 shift. 2)Dari hasil analisis data secara parsial, faktor produksi bahan baku (tandan buah segar) pada nilai t hitung sebesar 47,15 dengan tingakat signifikansi sebesar 0,018 < 0,05 artinya jumlah bahan baku (TBS) berpengaruh positif dan signifikan terhadap produksi CPO. variabel tenaga kerja (X1) sebesar 95,35> nilai t-tabel 2,069 dan signifikansinya lebih kecil daripada 0,05 (0,028< 0,05), sehingga secara parsial variabel tenaga kerja (x2) berpengaruh nyata terhadap jumlah produksi CPO di PT Autsindo Nusantar Jaya. en_US
dc.subject Produksi CPO en_US
dc.subject Input Produksi en_US
dc.title ANALISIS PENGGUNAAN TENAGA KERJA TERHADAP PENGOLAHAN PRODUKSI CPO DI PKS PT AUSTINDO NUSANTARA JAYA AGRI BINANGA en_US
dc.type Thesis en_US


Files in this item

This item appears in the following Collection(s)

Show simple item record

Search DSpace


Browse

My Account